Suara.com - Perbedaan interaksi Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar saat anak mereka, Ameena terjatuh dari kursi sedang hangat dibicarakan publik.
Peristiwa terjatuhnya Ameena dari kursi ini terjadi saat Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah merayakan ulang tahun Krisdayanti.
Di tengah agenda berdoa, Ameena mulanya terlihat anteng duduk di kursi seraya memegang baju Atta Halilintar dan Azriel Hermansyah.
Kendati demikian, genggaman tangan Ameena tampaknya tidak kuat sehingga membuatnya terjatuh dari kursi.
BACA JUGA: Adab Aurel Hermansyah saat Makan Malam Bareng Mertua Tuai Cibiran: Kok Malah Main Ponsel
Melihat anak sulungnya terjatuh, Atta Halilintar spontan menunjukan gestur panik. Dia tampak mengelus-elus kepala Ameena.
Di sisi lain, Aurel Hermansyah tetap tenang mengikuti agenda berdoa untuk Krisdayanti yang berusia 49 tahun.
Cuplikan unggahan video anak Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar jatuh dari kursi tersebut viral di TikTok dengan atensi sebanyak 334 ribu jumlah tayangan.
"Kasih sayang Papata ke putrinya," tulis akun TikTok @trihanis72, dikutip pada Sabtu (30/3/2024).
BACA JUGA: Bukan Barang Branded, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Beri Kado Ini untuk Saaih Halilintar
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian mengkritik sikap Aurel Hermansyah yang dianggap cuek saat Ameena jatuh dari kursi.
"Mamanya kok nggak kaget?" tulis seorang netizen.
"Pantes Ameena lengket sama Papata," tutur netizen lain.
"Bisa-bisanya mamanya nggak panik. Kalau aku sih udah me-reog tuh ke papanya anak-anak," kata netizen yang lainnya.
Sementara itu, sebagian netizen lainnya pasang badan membela Aurel Hermansyah dari komentar tidak sedap.
Berita Terkait
-
Anak Aghnia Punjabi Dianiaya Pengasuh, dari Fuji Hingga Aurel Ingin Kasus Diusut Tuntas
-
5 OOTD Balita Hijab ala Ameena Nur Atta Bisa untuk Lebaran: Gemas Gak Ada Lawan!
-
Gagal Comeback ke Senayan, Kris Dayanti Nyanyi di Mall: Outfitnya Gak Kaleng-kaleng
-
Gagal Balik ke Senayan, Ini 5 Potret Krisdayanti yang Selalu Fashionable di Gedung DPR
-
Ashanty Gak Bisa Membayangkan Kalau Menantunya Bukan Atta Halilintar: Aurel Sekarang Tuh..
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki