Suara.com - Lesti Kejora mendadak santer dijadikan tandingan Aurel Hermansyah kala keduanya sama-sama tampil mengenakan busana hitam.
Seperti diketahui, Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora baru-baru ini dipertemukan dalam acara buka puasa bersama Geng Mamayu.
Lewat akun TikTok pribadinya, Aurel Hermansyah mengabadikan momen para personil Geng Mamayu tiba ke lokasi buka puasa bersama.
Berdasarkan pantauan, agenda buka puasa bersama Geng Mamayu tampaknya memiliki dress code berupa busana gamis berwarna hitam.
Istri Atta Halilintar itu mengenakan gamis one piece serta hijab hitam. Sementara itu, Lesti Kejora memiliki mengenakan outer hitam yang panjang hingga bagian kaki.
BACA JUGA: Harvey Moeis Korupsi Timah Rp 271 Triliun, Omongan Mahfud MD Viral Lagi
Untuk bagian dalam, istri Rizky Billar tersebut mengekanan dalaman berwarna hitam dan celana jeans dengan cuttingan slim fit.
Penampilan Aurel Hermansyah dalam agenda buka puasa bersama Geng Mamayu tersebut rupanya mendapat sarkasme dari segelintir kalangan netizen.
"Aurel langsing banget," tulis seorang netizen.
Baca Juga: Kado Ultah untuk Saaih Kalah Mentereng dari Thariq, Atta Halilintar Pilih Kasih?
BACA JUGA: Raffi Ahmad Geser Posisi Duduk Saat Ngobrol, Gestur Irish Bella Tuai Sorotan
Alih-alih mengabaikannya, menantu Geni Faruk itu tampaknya cukup tersinggung dengan sarkasme tersebut.
"Sarkas banget," balas Aurel Hermansyah dengan emoticon cemberut.
Cuplikan unggahan video perbandingan penampilan Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora tersebut viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 1,4 juta jumlah tayangan.
"Kontras!" tulis akun TikTok @munasih028, ditilik pada Sabtu (30/3/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen menjabarkan poin perbedaan penampilan Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora.
Berita Terkait
-
Kado Ultah untuk Saaih Kalah Mentereng dari Thariq, Atta Halilintar Pilih Kasih?
-
Beda Reaksi Atta Halilintar dan Aurel Lihat Anak Jatuh, Pantas Ameena Lebih Dekat ke Ayahnya
-
Resep Menu Sahur Sat Set ala Aurel Hermansyah, Gampang Banget dan Cuma Butuh 5 Bahan
-
Anak Aghnia Punjabi Dianiaya Pengasuh, dari Fuji Hingga Aurel Ingin Kasus Diusut Tuntas
-
Ashanty Gak Bisa Membayangkan Kalau Menantunya Bukan Atta Halilintar: Aurel Sekarang Tuh..
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!
-
Sinopsis Sentimental Value, Drama Keluarga Penuh Luka yang Menggugah Emosi
-
Cerita Ananta Rispo Izin Istri Demi Adegan Romantis di Film