Suara.com - Bunga sakura menjadi salah ikon ternama Jepang yang selalu dinantikan keindahannya oleh wisatawan. Tahun ini bunga sakura diprediksi akan mulai bermekaran di sekitar Tokyo, sejak 23 Maret dan mekar penuh pada 30 Maret 2024.
Anya Geraldine liburan ke Tokyo tepat saat musim Sakura, sehingga ia beruntung bisa melihat keindahan sakura secara langsung. Yuk, intip deretan Potret cantik Anya saat mengabadikan foto dengan bunga sakura yang sedang mekar dengan indahnya berikut.
1. Anya Geraldine tampil manis dalam balutan atasan tanpa lengan, boyfriend jeans, dan furry bucket hat abu-abu yang dipakai. Penampilannya yang cute semakin spesial karena jadi momen langka dimana Anya bisa melihat bunga sakura langsung di Tokyo, Jepang.
2. Pemain film Gampang Cuan itu hanya menulis caption singkat yang menggambarkan keistimewaan liburannya kali ini. “Perfect timing” tulis Anya Geraldine dalam postingannya. Waktu kunjungannya ke Tokyo memang pas banget dengan musim sakura yang diperkirakan mekar pada akhir Maret 2024.
3. Senyum Anya Geraldine merekah tak kalah cantik dengan ratusan kelopak bunga sakura yang mekar di belakangnya. Banyak yang dibuat terpana dengan kecantikan Anya Geraldine yang berdiri di bawah pohon sakura.
4. Musim semi dimana sakura bermekaran memang menjadi momen yang banyak dinantikan oleh wisatawan. Lantaran bunga yang identik dengan Jepang itu tidak berbunga sepanjang tahun. Umumnya bunga tersebut mekar pada akhir Maret atau awal April.
BACA JUGA: Serius Ini Anya Geraldine? Beda Banget dari yang Sekarang: Duit Bisa Ubah Segalanya
BACA JUGA: Lagi Tayang di Bioskop, Bocoran Sinopsis Layangan Putus The Movie dan Fakta Menariknya
5. Karena berlibur saat musim semi, outfit Anya pun bisa dibilang simpel dan kasual. Begitu pula dengan riasan wajahnya yang natural dan flawless. Seperti biasa kecantikan Anya Geraldine tak pernah gagal membuat jatuh hati siapapun yang memandang.
6. Saat membagikan selfie dengan berbaring di tanah berumput terlihat ada seseorang di sampingnya. Sepertinya liburan Anya kali ini ditemani orang spesial. Kira-kira siapa teman liburan Anya di Tokyo?
7. Artis yang memulai karier sebagai selebgram itu juga membagikan pemandangan destinasi wisata yang ia kunjungi. Tampak ada cukup banyak turis yang menikmati suasana musim semi di Tokyo sama seperti dirinya.
8. Tak lengkap rasanya liburan tanpa wisata kuliner. Oleh karenanya Anya Geraldine memilih sebuah resto untuk bisa menjajal aneka kuliner khas Jepang.
9. Pada liburan kali ini, Anya tidak hanya mengabadikan potret dirinya saja. Sebab ia juga memotret sejumlah objek termasuk suasana padat tempat wisata yang dipenuhi banyak pengunjung.
Bisa liburan ke Tokyo tepat saat sakura bermekaran secara penuh tentunya adalah momen berkesan yang Anya Geraldine rasakan. Timing liburan Anya Geraldine ke Jepang memang pas dan sempurna banget. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Kidzilla Terbaru Hadir di Mal Ciputra Jakarta, Siap Menemani Libur Lebaran Keluarga
-
Cek Paket Wisata Dufan Terbaru dan Cara Mendapatkannya, Solusi Libur Lebaran Seru di Jakarta
-
Bukan Cuma Baju Baru, Anak-anak Juga Butuh Liburan untuk Rayakan Momen Bulan Ramadan
-
Long Weekend Paskah Mau Liburan ke Bali, Gimana Ya Cara Liburan Biar Makin Hemat?
-
Sama-sama Jadi Istri Sultan, Tentengan Maia Estianty dan Momo Geisha Saat Liburan Bareng ke Singapura Harganya Ngeri
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki