Suara.com - Aktris Bunga Zainal protes ketika ada orang tua yang datang menghadiri acara pertunjukan anak di tempat les piano memakai kaus dan sandal jepit. Menurutnya, berpakaian demikan tidak menghargai usaha anaknya.
Protes tersebut dilontarkan Bunga Zainal ketika menghadiri konser piano dalam rangka perayaan Hari Kartini di tempat les piano putra sulungnya. Ia pun mengungkapkannya dalam unggahan di Instagram Story pada Minggu (28/4/2024).
"Gue nggak ngerti sih sama orangtua yang nonton anaknya konser bisa loh pakai sandal jepit, celana pendek, kaus bolong-bolong!" tulis istri dari produser Sukhdev Singh itu.
Bunga Zainal tidak masalah bila para orangtua ingin tampil sederhana. Tetapi setidaknya harus memilih pakaian yang lebih rapi dibanding kaus berlubang dan celana pendek.
BACA JUGA: Bunga Zainal Tegur Haters yang Menuduhnya Nikahi Sukhdev Singh Gara-Gara Harta
"Mungkin lo mau terlihat sederhana, tapi minimal hargain anak lo udah usaha berlajar main piano buat konser," imbuhnya.
Menggunakan nada kesal, Bunga Zainal menambahkan, "Susah loh mereka main piano buat kasih yang terbaik buat kalian. Minimal rapi, pak, bu, jangan malu-maluin anak lo!"
Tidak hanya mempermalukan anak-anak, berpakaian kurang rapi juga dinilai menganggu pemandangan.
"Selain malu-maluin anak lo, ganggu pemandangan banget! Ini tuh konser piano yang di mana orang-orang datang pada rapi," tandas Bunga Zainal dengan emoji orang marah.
Selain mengungkapkan perasaannya, Bunga Zainal juga membagikan foto sebuah sandal jepit yang tampaknya dipakai oleh orangtua salah satu murid les.
Jelas terlihat sandal jepit tersebut sering dipakai, tampak dari desain gambar di alas yang mulai pudar.
Orang yang memakai sandal jepit tersebut duduk di depan Bunga Zainal. Tetapi perempuan 38 tahun itu tidak menunjukkan sosok pemilik sandal tersebut.
Berita Terkait
-
Bunga Zainal Tegur Haters yang Menuduhnya Nikahi Sukhdev Singh Gara-Gara Harta
-
Dituding Sindir Sandra Dewi Soal Kasus Rp271 T, Bunga Zainal Ngegas: Emang Aku Nikah Ngerugiin Negara?
-
Dikritik Gara-Gara Nyinyir ke Sandra Dewi, Bunga Zainal Tak Terima Masa Lalunya Dikuliti Netizen
-
Niatnya Ingin Melucu, Konten Bunga Zainal Malah Dituding Sindir Sandra Dewi dan Harvey Moeis.
-
Kunjungi Golden Temple, Penampilan Bunga Zainal Disebut Mirip Nagita Slavina
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Urine Negatif, Beby Prisillia Kirim Pesan Haru untuk Onadio Leonardo yang Masih Ditahan
-
Dituding Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Instagram Hamish Daud Digeruduk Fans Raisa
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Happy Asmara Mendadak Curhat Pernah Diselingkuhi Sebelum Tunangan
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Wajah Kempotnya Viral, Ashanty Jawab Tudingan Jalani Operasi Bariatrik
-
Ruben Onsu Tegur Fansnya dan Giorgio Antonio, Sarwendah Curhat Sudah Muak dan Merasa Diinjak-injak
-
Sidang Etik Anggota DPR Dimulai, Nafa Urbach Disebut Hedonis dan Tamak
-
Sembunyi di Rumah Saat Penjarahan, Ahmad Sahroni: Kalau Waktu Itu Saya Meninggal, Gak Apa-Apa
-
Calon Istri Bukan Artis, Ok Taecyeon Blak-blakan Soal Perasaannya Jelang Menikah