Suara.com - Sintya Marisca dengan tegas membantah spekulasi yang beredar tentang hubungannya dengan Abidzar Al Ghifari. Kerap terlihat bersama, membuat banyak netizen berspekulasi tentang kemungkinan adanya hubungan khusus di antara mereka.
Namun, dalam sebuah pernyataan di podcast terbaru Praz Teguh, PWK, Marisca menegaskan bahwa hubungan mereka hanya sebatas teman bermain sepakbola.
"Katanya deket [abidzar]" tanya Praz.
"enggaklah, cuma main bola saja bareng," dengan sigap Marica langsung membantah. Jawaban Marisca sempat membuat Praz Teguh tercengang.
Isu kedekatan mereka mencuat setelah beberapa kali penampilan bersama dan interaksi di media sosial. Sementara netizen merasa keduanya cocok, terlebih dinilai memiliki kemiripan wajah.
Baca juga:
Berapa Beda Usia Abdizar dan Irish Bella? Ramai Dijodohkan Warganet, Umur Bukan Halangan!
Reaksi Abidzar dan Irish Bella Mirip Saat Tahu Dijodohkan, Jadi Pertanda
"Tapi mereka B2 tu mirip..gw suka gaya mereka B2," tulis netizen di akun bapernews, 1 Mei 2024.
Untuk diketahui, publik gencar menyorot teman dekat Abidzar Al Ghifari karena hingga saat ini putra Umi Pipik tersebut tak pernah memperlihatkan kekasihnya.
Selain itu, publik juga menjodoh-jodohkan Abidzar dengan aktris cantik Irish Bella yang baru saja bercerai dari Ammar Zoni.
Menurut warganet keduanya sangat cocok, terlebih mereka sama-sama berstatus lajang untuk saat ini.
Ketika mendengar kabar dijodoh-jodohkan itu, Umi Pipik menyampaikan putranya hanya menanggapi santai.
"Iya, ketawa-ketawa aja. Ya hak-haknya orang menjodohkan," kata Umi Pipik, dikutip dari tayangan Cumicumi pada Rabu (1/5/2024).
Berita Terkait
-
4 Fighter Paling Mematikan di Mythical Glory Mobile Legends S32, Auto Tangguh!
-
Tak Kalah Mentereng dari Azizah Salsha, Rismahani Istri Witan Sulaeman Juga Tenteng Tas Branded Saat di Qatar
-
Bukan Pertama Kalinya, Ruben Onsu dan Sarwendah Pernah Dikabarkan Pisah Ranjang Gegara Betrand Peto
-
Park Sung Hoon Ungkap Perbedaan Karakter di Queen of Tears vs The Glory
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun