Suara.com - Jejak digital Sarwendah dan Ruben Onsu ramai disorot publik setelah kabar telah pisah rumah selama dua bulan terakhir.
Seperti diketahui, Sarwendah memboyong ketiga anak-anaknya dari rumah Ruben Onsu untuk tinggal di rumah kerabat.
Setelah ramai isu adanya keretakan di rumah tangga Ruben Onsu dan Sarwendah, sifat dan tabiat mantan personel Cherrybelle itu kini kembali ramai diungkit.
Selain hemat, tabiat Sarwendah lainnya yang tidak diketahui publik adalah malas berdandan. Hal tersebut diutarakan Ruben Onsu dalam YouTube Ayu Ting Ting pada 2021 lalu.
"Dia tuh malas gini (bedakan)," kata Ruben Onsu.
BACA JUGA: Disekolahkan Ruben Onsu Puluhan Juta, Betrand Peto Ikut Sarwendah Angkat Kaki dari Rumah
Meski sehari-hari tampil sederhana tanpa riasan makeup, kata Ruben Onsu, Sarwendah masih merawat kulitnya menggunakan skincare.
"Wenda ke mall malah enggak mau dandan, kalau di rumah dia masih mau lah ini (skincare), menurut dia ya saatnya muka dia kena udara, jadi lebih plong," ujar Ruben Onsu.
Kendati demikian, Ruben Onsu menyukai sikap Sarwendah yang jarang berdandan dan tampil sederhana memakai daster.
BACA JUGA: Ruben Onsu Bongkar Sifat Asli Sarwendah yang Bikin Kesal, Kini Pilih Pisah Rumah
"Gue suka sesuatu yang simpel, gue enggak suka bini gue heboh. Gue tuh tipe laki-laki yang enggak musti kalau gue pulang, bini gue harus dandan," imbuh Ruben Onsu.
Ruben Onsu menambahkan, ibu sambung Betrand Peto tersebut hanya mengenakan makeup jika hendak menghadiri acara penting.
Alih-alih makeup sendiri, lanjut kakak Jordi Onsu, Sarwendah biasa menggunakan jasa makeup artis yang lebih ahli merias wajah.
"Jadi kalau ada acara, aduh makeup lagi, jadi dia udah ribet sendiri, makanya gue bilang pakai jasa tukang makeup," tutur Ruben Onsu.
Berita Terkait
-
Seolah Bantah Isu Cerai, Ruben Onsu Kembali Unggah Wajah Sarwendah di Instagram
-
Kata Pengacara soal Pengakuan Sarwendah Pisah Rumah dengan Ruben Onsu Selama 2 Bulan
-
Kini Tak Temani Sarwendah Lakukan Pengobatan, Padahal Ruben Onsu Pernah Mengaku Akan Selalu Ada Untuk Keluarga
-
9 Potret Transformasi Sarwendah, Dulu Member Girlband Kini jadi Istri Ruben Onsu
-
Curhat soal Rumah Tangga, Sarwendah Buat Ruben Onsu Menangis
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika