Suara.com - Buntut terkuaknya putusan pengadilan tentang perceraian antara Ria Ricis dan Teuku Ryan, berbagai video lawas mereka kembali viral di TikTok.
Melalui dokumen putusan pengadilan tersebut, pihak penggugat alias Ria Ricis menyinggung sikap dari ibu Teuku Ryan kepadanya. Konflik diduga dimulai dari persoalan 'es kurma'.
"Tergugat menyatakan apabila hal ini terkait dengan soal es kurma susu yang disiapkan penggugat untuk berbuka puasa di tahun pertama setelah menikah. Ternyata hal itu dikomentari oleh ibu tergugat dengan kalimat sejak kapan tergugat minum es bukankah selama ini tergugat ada riwayat amandel?" bunyi keterangan dari pihak penggugat, dilansir pada Selasa (7/5/2024).
BACA JUGA: Soal Kedekatan Teuku Ryan dengan Adik, Ria Ricis Ikut Komentar dan Singgung Peran Orangtua
Persoalan terkait es kurma ini menuai beragam komentar. Meski tampak simpel, sebuah video justru memperlihatkan sebaliknya.
Melalui tayangan di vlog Ria Ricis yang dibagikan ulang oleh akun TikTok @kaget.wak, Ria Ricis tak bisa melupakan perkataan dari ibu mertuanya tersebut. Mantan istri Teuku Ryan ini diduga ketakutan dengan ucapan tersebut.
Padahal saat itu dirinya tengah hamil muda. Teuku Ryan yang menikmati kudapan berbuka puasa justru meminta menu minuman dengan es, tak sesuai dengan larangan dari sang Ibunda.
"Eh kamu gak boleh tau minum es, katanya Nyanyak (ibu) apa coba, radang. Ini kalo Nyanyak nonton gimana? Kalo nonton gimana, aku takut," ujar Ria Ricis sembari menyiapkan minuman untuk Teuku Ryan dengan penuh keraguan.
Teuku Ryan yang mendengarkannya tampak santai. Ryan menegaskan bahwa dirinya yang memang menginginkan es tersebut.
Sementara gelagat Ria Ricis terlihat tidak tenang bahkan ketika menyerahkan es tersebut kepada suaminya. Terkuak pula bahwa Ricis sempat melarang adanya minuman es di rumahnya.
"Aku kan udah bilang baca WhatsApp aku, sumpah, 'Mbak aku udah pernah bilang kan jangan pernah bikin es di rumah ini'," kata Ricis kepada karyawannya di rumah.
BACA JUGA: Teuku Ryan Tolak Ajakan Ria Ricis Berhubungan Intim, Ini Ancamannya di Islam
Video ini langsung menuai simpati dari publik. Ada yang menilai bahwa Ria Ricis memang trauma perkara ucapan sang mertua.
"Sampai trauma si Icisnya, kok kaya aku ya paling takut sama kata-kata negatif pasti selalu kepikiran sampai kapanpun," kata warganet.
"Ya ampun Icis sampai trauma," tambah yang lain.
Berita Terkait
-
Ketakutan Ria Ricis ke Mertua saat Teuku Ryan Ingin Minum Es: Aku Kepikiran
-
Ramai Masalah Uang Rp500 Juta, Teuku Ryan: Kalau Tahu Gak Bakal Terima
-
Soal Kedekatan Teuku Ryan dengan Adik, Ria Ricis Ikut Komentar dan Singgung Peran Orangtua
-
Sempat Digosipkan Dekat dengan Ria Ricis, Manajer Raffi Ahmad Ikut Sindir Teuku Ryan?
-
Sebelum Diputus Rp10 Juta, Teuku Ryan Awalnya Cuma Sanggupi Rp5 Juta Buat Moana
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026