Suara.com - Ria Ricis dan Sandra Dewi tercatat merupakan artis Tanah Air yang menggelar pesta pernikahan mewah bak princess Disney. Meski begitu, nasib pernikahan keduanya berakhir naas.
Nasib rumah tangga Ria Ricis berakhir kandas di meja hijau, sedangkan nasib rumah tangga Sandra Dewi sedang berada di ujung tanduk imbas kasus korupsi suaminya.
Ditilik pada Selasa (7/5/2024), berikut adalah perbandingkan biaya pernikahan Ria Ricis dengan Sandra Dewi yang berlangsung megah.
Ria Ricis
Pesta pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan digelar secara meriah di Hotel Intercontinental, Pondok Indah, Jakarta pada 12 November 2021 lalu. Pernikahan keduanya mengusung tema ala-ala princess Disney.
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, harga sewa paket pernikahan di hotel tersebut dibanderol fantastis mulai dari Rp 175 juta hingga Rp 650 juta.
Kemudian, Ria Ricis dan Teuku Ryan menyediakan souvenir untuk tamu undangan berupa logam mulia berat 0,025 gram, minuman diet seharga Rp 345 ribu, dan satu set peralatan mandi seharga Rp 395 ribu.
Tidak hanya itu, tamu undangan juga mendapat souvenir lain berupa sajadah dan Al-Qur'an seharga Rp 477 ribu, body mist dengan harga Rp 35 ribu, serta paket perawatan tubuh senilai Rp 200 ribu.
Sementara untuk mahar, Teuku Ryan memberikan emas 100 gram dan uang tunai senilai Rp 179,5 juta. Dengan demikian, total maharnya bisa mencapai sekitar Rp 268 juta.
Sandra Dewi
Selaras dengan Ria Ricis, pesta pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis juga digelar secara mewah dan meriah di Tokyo Disneyland pada 14 November 2016.
Menurut laman Luxurylaunches, biaya untuk menggelar pernikahan di Disneyland Tokyo dipatok dengan angka fantastis yakni 96.000 Dollar AS atau sekitar Rp 1,5 miliar. Harga tersebut berlaku untuk paket 50 tamu undangan.
BACA JUGA: Menilik Kembali Mewahnya Souvenir Pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis, Harganya Gak Main-Main
Tamu undangan pesta pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis mendapat jamuan makan malam di hotel senilai 25.200 Yen atau sekitar Rp 3,1 juta.
Berita Terkait
-
Minta Ria Ricis Lebih Berisi Agar Terlihat Seperti Lebih Bahagia, Teuku Ryan Banjir Hujatan
-
Teuku Ryan Tahan Tangis Lepas Cincin Pernikahan dengan Ria Ricis: Izinkan Saya Hidup dengan Baik
-
Teuku Ryan Lepas Cincin Pernikahan dengan Ria Ricis: Saya Sudah ikhlas Melepaskan Kamu
-
Ibu Teuku Ryan Lulusan Apa? Disebut Pantas Tegur Ria Ricis gara-gara Sembarangan Kasih Es Susu Kurma
-
Sosok Shindy Putri yang Disebut Jadi Perantara Ria Ricis Kirim Rp500 Juta ke Teuku Ryan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Massive Music Hadirkan Solusi Musik untuk Sineas di JAFF Market: Lebih Cepat dan Akurat!
-
Selamat Jalan Mudy Taylor, Komika Unik Melawak Sambil Bernyanyi
-
Mengenal Rehan Mubarak, 'Prince Mateen versi Indonesia' Calon Suami Dara Arafah
-
Natta Reza Dikira Pria Beristri yang Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Dari Lapangan Benteng hingga Gang Sempit: Inilah Cara Soundrenaline Ubah Medan Jadi Kanvas Kreatif
-
Sherina Munaf Jadi Music Director FFI 2025: 6 Momen Persiapannya Penuh Dedikasi
-
Sempat Ngaku Dipersulit, Ruben Onsu Ketemu Anak saat Sarwendah ke Korea Selatan
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern