Suara.com - Nathalie Holscher nampaknya turut bahagia atas pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja yang digelar Jumat (10/05/2024) kemarin. Mantan istri Sule itupun memberi ucapan selamat kepada kedua mempelai yang kini tengah mengarungi bahtera rumah tangga.
"Selamat menempuh hidup baru aa iky & ceu lini," kata Nathalie Holscher dikutip dari akaun instagram peribadinya, Sabtu.
Sepintas, tak ada yang janggal dari kalimat ucapan yang disamaikan oleh Nathalie Holscher. Namun ternyata, panggilan Nathali kepada Mahalini justru menjadi sorotan netizen.
Dalam unggahannya itu, Natlahi menyebut Mahalini dengan panggulan 'Ceu'.
"Ko Ceu lini , kaya orang kampung kenapa enggak bilang KK lini," komentar netizen.
"Kenapa manggilnya ceu," komentr netizen lain.
"nah kalau tth sopan KK juga sopan sedikit daripada ceceu," timpal netizen lain lagi.
Sebagai informasi, dalam Bahasa Sunda "ceuceu" berarti kakak perempuan. Namun panggilan ini tak begitu banyak digunakan sebab dirasa lebih kasar daripada "teteh".
Panggilan "ceu" biasanya dilontarkan antar sesama perempuan yang seumuran atau sudah sangat dekat.
Baca Juga: Momen Ameena Anak Aurel Hermansyah Jadi Pembeda di Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini
Sebelumnya, Nathalie Holscher juga sempat menulis pesan haru jelang pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja. Meski sadar dirinya bukan Ibu yang sempurna, namun ia tak ingin menjauhkan Adzam dari saudara-saudaranya walaupun sudah pisah dengan Sule.
"Bunda mungkin belum sempurna menjadi orang tua seutuhnya .. tapi bunda selalu mengajarkan apa itu arti kasih sayang bersama orang2 yang ada di sekeliling kamu . Bahagia selalu ya adzam , hidup rukun , dan terus saling menyayangi," kata Nathalie Holscher.
Adapun pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja digelar secara mewah. Keduanya juga menyiapkan sovenir unik bagi para tamu undangan yang hadir.
Dengan menggandeng vendor ternama, Howel and Co, pasangan ini memesan 2.000 souvenir.
Ada dua jenis souvenir yang dipilih oleh Mahalini dan Rizky Febian, yaitu handuk premium warna burgundy serta sajadah. Semua souvenir itu dibungkus dalam kotak elegan khas Howel and Co yang dibalut lagi dengan kertas bertuliskan "MR".
Harga handuk dan sajadah yang menjadi souvenir pernikahan Rizky Febian itupun tidak main-main. Satu handuk Howel and Co dibandrol sekitar Rp169 ribu, sementara harga sajadahnya adalah Rp159 ribu.
Berita Terkait
-
Momen Ameena Anak Aurel Hermansyah Jadi Pembeda di Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini
-
Ria Ricis Dicibir Hadiri Pernikahan Rizky Febian Saat Masa Iddah, Memang Bagaimana Hukumnya di Islam?
-
Desainnya Tak Biasa, Bentuk Cincin Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Bikin Netizen Jatuh Cinta
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini, Aaliyah Massaid Tenteng Tas Seharga Puluhan Juta
-
Dulunya Susah, Ini Mobil Pertama Mertua Mahalini yang Sederhana, Ketemu Alphard Auto Minder
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia