Suara.com - Arie Untung dan Ifan Seventeen merupakan dua nama artis yang bergerak cepat memasang badan membela ustaz Adi Hidayat dari komentar negatif.
Seperti diektahui, ustaz Adi Hidayat tengah santer diterpa komentar tidak sedap lantaran terlibat dalam polemik hukum musik dalam Islam.
Dikutip pada Kamis (16/5/2024), berikut adalah perbandingan latar belakang pendidikan Arie Untung dan Ifan Seventeen yang bergerak cepat pasan badan untuk ustaz Adi Hidayat.
Arie Untung
Pemilik nama asli Arie Kuncoro Untung diketahui pernah menempuh pendidikan tinggi di kampus ternama di Indonesia.
Menurut riwayat yang diperoleh, suami Fenita Arie tersebut merupakan lulusan dari Fakultas Ilmu Komunikasi dengan jurusan Broadcasting.
Di samping itu, Arie Untung juga diriwayatkan berhasil menyelesaikan pendidikan tingginya dengan predikat cumlaude.
Ifan Seventeen
Menurut laman PDDikti, Ifan Seventeen melanjutkan studi ke Universitas Gadjah Mada (UGM) pada tahun 2001. Dia mengambil program studi Keuangan.
Kendati demikian, pemilik nama asli Reifian Fajarsyah itu mengundurkan diri dari kampus tersebut setelah berkuliah selama 9 semester.
BACA JUGA: Ifan Seventeen Sedih Musik Diharamkan sampai Gurunya Dikafirkan, Cak Imin Kasih Komentar Tegas
Mantan suami mendiang Ghea Astrid Gayatri kembali berkuliah di tahun 2014. Kali ini, dia mengambil jenjang sarjana di kampus STIE ISM dengan program studi Manajemen.
Selang dua tahun kemudian, Ifan Seventeen meraih gelar sarjana di kampus tersebut selepas berkuliah selama 6 semester.
Berita Terkait
-
Sosok Ustaz Adi Hidayat, Pendakwah yang Disebut Kafir Usai Nyatakan Musik Halal Dalam Islam
-
Cek Kekayaan Ustaz Adi Hidayat, Pendakwah Dikafirkan Sesama Muslim Gegara Hukum Musik
-
Dikafirkan karena Hukum Soal Musik, Ustaz Adi Hidayat Pernah Ceramah Soal Pelaku Hoax yang Harus Klarifikasi
-
Ini 3 Jenis Musik Haram Menurut Habib Jafar, Selain Itu Halal!
-
Dikafirkan Sesama Muslim Gegara Musik, Apa Aliran Ustaz Adi Hidayat?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Film Thriller Lawas Terbaik Malam Ini di Trans TV: Ini Alasan Copycat (1995) Wajib Ditonton
-
Spider-Man (2002): Mahakarya Sam Raimi yang Mengubah Wajah Sinema Superhero, Malam Ini di Trans TV
-
Rekayasa Oknum! Ammar Zoni Tuntut Bukti CCTV Rutan, Sebut Jadi Kunci Kebenaran Kasus Narkoba
-
Penjual Sempat Dijejali, Viral Es Kue Jadul Pakai Bahan Spons Berbahaya Ternyata Hoax
-
Denada Disebut Serahkan Bayi yang Dilahirkan saat Usia 10 Hari, Pertemuan di Surabaya 23 Tahun Lalu
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU sebelum Meninggal
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Nikah di Bali, Janji Suci Penuh Air Mata Bahagia
-
Sosok yang Fotonya jadi Cover MP3 Akhirnya Muncul, Ngaku Malu saat Viral
-
Ini Alasan Lula Lahfah Hapus Tato sebelum Meninggal Dunia
-
Disangkutpautkan dengan Pemilik Whip Pink, DJ Bravy Siap Tempuh Jalur Hukum