Suara.com - Imel Putri Cahyati, mantan istri Sirajuddin Mahmud mengejutkan publik dengan penampilan terbaru. Ia yang biasanya tampil tanpa hijab, pada momen Idul Adha lalu, sudah melepaskan penutup rambut tersebut.
Imel Putri Cahyati mengunggah beberapa foto dengan setelan serba biru. Ibu satu anak itu mencepol bagian rambut dan ditutup topi berwarna biru.
Karena inilah, bagian leher Imel Putri Cahyati yang biasanya tertutup jilbab, terpampang nyata. Sementara itu pada busana, ia juga mengenakan lengan panjang berwarna biru.
"Idul Adha tahun lalu, dapatnya kepala kambing. Boleh lah Idul Adha tahun ini dapatnya kepala rumah tangga," ucap Imel Putri dikutip pada Rabu (19/6/2024).
Imel Putri Cahyati yang berpose di depan cermin, tidak membiarkan siapapun memberikan respons. Sebab dalam unggahannya, ia sudah menutup kolom komentar.
Apa yang membuat Imel Putri Cahyati melepas jilbab, belum diketahui secara pasti. Namun dalam unggahan terbaru, pesinetron Misteri Gunung Berapi tersebut kembali mengenakan jilbab.
Seperti yang terlihat saat Imel Putri Cahyati nyekar bersama sang buah hati dan ibunya. Artis 35 tahun itu terlihat mengenakan jilbab berwarna putih.
Termasuk saat mengunggah video di Garut, Imel Putri Cahyati tampak kasual dengan setelan jilbab hitam.
Sebelumnya, Imel Putri Cahyati dikabarkan mengalami kebotakan. Ini karena efek kemoterapi untuk penyakit kanker yang dialami.
Baca Juga: Jelang Dikurbankan, Irfan Hakim Tunggangi Sapi Jumbonya Keliling Rumah
"Masih berjuang untuk kemo, botak, berat badan naik drastis," tulis Imel Putri Cahyati, Minggu (29/8/2021).
Kendati mendapat vonis kanker, Imel Putri Cahyati tidak mau patah semangat. Buktinya kala itu, dirinya masih aktif bekerja.
Bintang film Syahadat Cinta ini mengatakan tak mau larut dalam kesedihan. Ia juga menghilangkan kecemasan dan rasa tidak percaya diri.
"Happy (ceklis), sedih (silang), insecure (silang)," imbuhnya dalam caption.
Berita Terkait
-
Menantu Konglomerat Beda Selera, Nia Ramadhani Ternyata Hobi Pakai Tas Kontroversial Ini
-
5 Momen Unik Para Artis Naik Haji: Jemur Baju hingga Ditegur Polisi
-
Lagi Lari, Gisella Anastasia Jadi Saksi Penjambretan di Blok M
-
Ayahnya Meninggal, Harry Pantja Simpan Cerita Sedih: 32 Tahun Tidak Bertemu
-
Innalillahi, Harry Pantja Bagikan Kabar Duka
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Anak-Anak Jadi 'Petugas' Dadakan Bantu Atur Lalu Lintas
-
Review Bridgerton Season 4 Part 1, Romansa Benedict dan Sophie Terlihat Menjanjikan
-
Produksi Prekuel John Rambo Resmi Dimulai, Noah Centineo Gantikan Sylvester Stallone
-
Sinopsis Take Charge of My Heart, Kisah Cinta Unik Pria dengan Jantung Buatan dan Wanita Listrik
-
Beredar Isu Ressa Rizky Rosano Anak Denada Pernah Menikah dan Cerai, Nama Dini Kurnia Terseret
-
Rekaman CCTV Ungkap Kehadiran Reza Arap Saat Lula Lahfah Meninggal, Bawa Dokter ke Apartemen
-
Tayang di Indonesia, Sutradara Terharu Papa Zola The Movie Didukung Kreator Animasi Asia Tenggara
-
Teka-teki Kematian Lula Lahfah Terjawab, Polisi Resmi Hentikan Penyelidikan
-
Irfan Hakim Klarifikasi Usai Diserang Gegara Diduga Bela Denada yang Tak Akui Ressa Anak Kandung
-
Voyagers Malam Ini: Eksperimen Psikologis: Apa yang Terjadi Jika Manusia Bebas dari Kontrol?