Suara.com - Joe Taslim baru saja kembali dari Bangkok, Thailand. Kepulangan aktor kelas Hollywood ini ke Indonesia, membawa oleh-oleh.
Joe Taslim menerangkan, tengah syuting di Bangkok. Bukan film Indonesia, melainkan untuk ditayangkan di Hong Kong.
"Genre action trailer tentang human trafficking," kata Joe Taslim ditemui di Senayan, Jakarta Pusat pada Jumat (21/6/2024).
Joe Taslim lantas menjabarkan perannya sebagai jurnalis investigasi. Di mana ia akan menyamar untuk berada di dunia perdagangan manusia.
"Aku cukup bangga dengan film ini. Karena tidak cuma film action, tetapi ada message penting tentang human trafficking di Asia Tenggara," terang Joe Taslim.
Untuk bisa mendalami peran, Joe Taslim melakukan banyak riset ke film dokumenter. Tentunya, cerita yang berkaitan dengan seorang wartawan investigasi.
"Mereka yang nyamar, masuk ke dalam, melihat bagaimana caranya melakukan itu, apa yang membuat mereka jadi berani, apa motivasinya," tutur aktor 42 tahun ini.
"Ternyata intinya kemanusiaan. Apa yang mereka lihat, mereka dengar," imbuhnya.
Joe Taslim mengatakan, di saat tak sedikit orang menutup mata, jurnalis investigasi lah yang membuka mata dunia.
Baca Juga: Joe Taslim Ungkap Nasib Artis Tak Punya Tata Krama: Langsung Masuk Tong Sampah
"Di saat orang-orang menutup mata, jurnalis investigator ini yang mencoba membukanya. Untuk memberi tahu ke seluruh dunia mengenai yang sebenarnya terjadi. Kita tida boleh menutup mata," tuturnya menjabarkan.
Proses syuting hampir selesai, sisa dua minggu sebelum akhirnya masuk ke editing. Jika sesuai rencana, film tersebut akan tayang tahun depan.
Tag
Berita Terkait
-
Joe Taslim Ungkap Nasib Artis Tak Punya Tata Krama: Langsung Masuk Tong Sampah
-
10 Pesona Julie Taslim, Istri Joe Taslim Makin Muda di Usia 40 Tahun
-
8 Momen Ultah Raline Shah ke-38, Wajahnya yang Awet Muda Jadi Sorotan
-
Interview: Cerita Daffa Wardhana Sempat Ditentang Sang Mama Marini Zumarnis Terjun ke Dunia Akting
-
6 Fakta Menarik Rich Brian, Sempat Iri dengan Kesuksesan Joe Taslim di Hollywood
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia