Suara.com - Komika Marshel Widianto menjadi topik perbincangan hangat dalam beberapa hari terakhir menyusul berita tentang pencalonannya sebagai Wakil Wali Kota Tangerang Selatan oleh Partai Gerindra.
Tak hanya masa lalu dan rekam jejaknya, kehidupan pribadi Marshel Widianto juga tak luput dari sorotan. Salah satunya pernikahan Marshel dengan Cesen eks JKT48.
Pernikahan Marshel dan Cesen sempat dirahasiakan. Mereka baru mengungkapnya ke publik pada 2023 lalu, bersamaan dengan momen kelahiran anak mereka.
Menurut Marshel Widianto, keduanya sudah resmi menikah pada Februari 2022. Alasan Marshel merahasiakan pernikahan mereka karena takut akan omongan-omongan miring netizen soal hubungan asmaranya.
Sebelum jadi istri Marshel, Cesen lebih dulu dikenal saat sebagai personel JKT48 generasi ketiga di tim T. Dia memulai debutnya pada 13 Juni 2015 di konser 'Banyak Rasa, Pilih Suka Rasa Apa?'
Ibu dua anak itu eksis di media sosial dan membagikan kesibukan sehari-harinya, terutama saat pergi liburan.
Seperti apa gaya Cesen saat pergi liburan? Berikut ulasannya.
1. Seperti kebanyakan orang pada umumnya, Cesen istri Marshel juga suka berlibur dan mengabadikan setiap momen.
2. Liburan ke Bali, Cesen memamerkan pesona cantiknya sebagai ibu muda dalam outfit kece yang tak kalah dari remaja.
3. Tak hanya Pulau Dewata, mantan penyanyi kelahiran 1999 tersebut juga pernah mengunjungi Lombok dan mengambil beberapa foto dengan pose cantik.
4. Pesona Cesen saat berfoto di Desa Adat Sade bak perempuan yang masih lajang dan belum punya momongan.
5. Tahun lalu Cesen juga sempat traveling ke Turki dan membagikan cukup banyak potret yang diambilnya selama berlibur di negara Eropa tersebut.
6. Foto di teater kuno Hierapolis, Cesen tampil kasual dengan memasangkan atasan putih tanpa lengan dan rok denim.
7. Mampir ke The Blue Mosque di Istanbul, Cesen menjelma jadi gadis berkerudung merah yang menawan.
8. Cesen juga tak lupa mengunjungi destinasi wisata populer di Turki, yakni Cappadocia yang terkenal dengan pemandangan balon udara.
Berita Terkait
-
Diusung Gerindra jadi Calon Wakil Walikota Tangerang Selatan, Marshel Widianto Pernah 'Ngemis' Buat jadi Kader Golkar
-
Marshel Widianto Blak-blakan Ngaku Terkena Star Syndrome: Gue Kaget dengan yang Gue Dapetin
-
Marshel Widianto Diusung Maju Pilkada Gegara Cerdas, Kena Ketus Orang yang Pernah Sebar Berita Hoaks Soal Rohingya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Cinta Laura Kenang Momen Bareng Camila Cabello dan Aishwarya Rai di Paris Fashion Week
-
Gofar Hilman Sebut Haldy Sabri Main Pakai 'Cheat' Usai Dengar Cerita Lamaran Irish Bella di Mekkah
-
Na Daehoon Tak Menyangka Banjir Job Usai Diduga Diselingkuhi Jule: Apa Aku Pantas Dapat Ini?
-
Hot Mama! 6 Potret Tengku Dewi Putri Pamer Hasil Operasi Dada dan Pengencangan Perut
-
Kisah Christine Hakim Dituduh Pakai Dukun untuk Menang Piala Citra
-
Rundown Lengkap Konser Blackpink di Jakarta, Jangan Sampai Ketinggalan!
-
Alasan Irish Bella Kepincut Haldy Sabri di Luar Dugaan, Singgung 'Bau Badan'
-
Baru Terungkap, Souvenir Mewah di Pernikahan Amanda Manopo Capai Hampir Rp10 Juta per Tamu
-
Kondisi Terkini Tukul Arwana Usai Rayakan Ultah ke-62, Disebut Makin Gemuk dan Semringah
-
Aktor Lee Chae Min Siap Gelar Fan Meeting Perdana di Jakarta, Ini Detail Lengkapnya!