Suara.com - Sosok Gilga Sahid belakangan ini mencuri perhatian setelah resmi menikahi penyanyi yang kini tengah naik daun Happy Asmara.
Namun urung kelar soal pernikahannya dengan Happy Asmara yang tanpa gembar-gembor, Gilga Sahid kini jadi perhatian lantaran tarif manggung bandnya yang mencapai ratusan juta rupiah.
Dikutip dari akun sc.yk, dalam unggahan terkininya tampak foto Happy Asmara bersama Gilga Sahid disertai sebuah nota pembayaran yang diduga tarif sekali manggung ia bersama bandnya.
Di dalam unggahannya terlihat total tarif yang dibayarkan sebesar Rp310 juta.
Dalam rinciannya terlihat biaya transportasi darat mencapai Rp8 juta, kemudian makanan selama perjalanan menghabiskan Rp2 juta.
Unggahan itupun menuai beragam komentar netizen.
"tenanan ora iki?" tanya netizen.
"gendeng," kata netizen lainnya.
"bisa buat ngundang band se-Jogja," kata netizen lain.
Baca Juga: Profil Dwi Yuslianti Ibu Happy Asmara: Dipuji Awet Muda, Perawatan Habis Puluhan Juta
"Dah macam band legend aja," kata netizen.
Punya Tarif Sama Besar dengan Happy Asmara
Sebelum mencuat tarif manggung sebesar Rp310 juta, sosok Gilga Sahid disebut-sebut memiliki tarif yang tak beda jauh dengan Happy Asmara yang kini telah resmi menjadi istrinya.
Dikabarkan, untuk Happy Asmara dalam sekali manggung tarifnya bisa di atas Rp10 juta.
Sementara Gilga Sahid disebut-sebut tarif manggungnya bersama Gildcoustic bisa mencapai sekitar Rp50 juta-Rp80 juta.
Tak kalah populer dengan Happy Asmara, Gilga Sahid bersama bandnya nyaris manggung tiap hari.
Berita Terkait
-
Bajunya saat Live Dibilang Terlalu Seksi, Balasan Happy Asmara Jadi Perbincangan
-
Cara Jalan Happy Asmara Usai Nikah Bikin Salfok, Gilga Sahid Diminta Pelan-Pelan
-
Beda Perawatan Ketiak Ayu Ting Ting Dibanding Happy Asmara, Ada yang Habis Puluhan Juta hingga Cuma Pakai Krim
-
Potret Bella Bonita dan Happy Asmara Jelang Nikah, Sesama Pakai Hijau tapi bak Bumi Langit?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman