Suara.com - Penampilan Happy Asmara saat live TikTok menuai komentar miring. Outfit istri Gilga Sahid itu dianggap terlalu seksi oleh sebagian penonton.
Sejak awal, Happy Asmara yang menampakkan setengah badannya mengaku kalau dirinya habis olahraga sehingga memakai sportwear mirip tanktop tali tipis warna cream. Tapi
"Ini memang atasan ngegym. Aku habis workout. Olahraga tipis-tipis, keringatan," kata Happy Asmara dilihat dari video yang dibagikan ulang akun @/akuuuuu_aja dikutip Selasa (2/7/2024).
Meski begitu, sejumlah netizen justru mengkritik outfit Happy Asmara. Penampilan pelantun hits "Rungkad" dikritik terlalu seksi lewat kolom komentar.
Happy Asmara pun tak tinggal diam. Dia berseloroh merasa diperlakukan berbeda dengan netizen jika kedapatan tampil terbuka.
"Sebenarnya orang-orang kalau aku terlalu seksi posesif. Kalau yang lain gak papa," kata dia dengan bahasa Jawa.
Tak berselang lama, Happy Asmara mengambil beberapa lembar tisu untuk menutupi bagian tubuhnya yang terlihat.
"Kenapa ketawa. Yang lain gak papa kalau kelihatan sampai dalam-dalamnya," celetuk Happy Asmara.
Walau begitu, penyanyi yang baru saja menikah tersebut berasa bersyukur diperhatikan oleh netizen. Dia senang diingatkan dalam hal kebaikan.
Baca Juga: Happy Asmara Dapat Parfum dari Gilga Sahid, Harganya Bukan Main: Real Sultan Jatim
"Tapi aku sayang diingetin makasih. Sebenarnya gak ada yang nyuruh aku seksi atau gak seksi. Aku biasa aja. Tapi aku alhamdulillah, aku punya penonton yang mengingatkan aku dalam hal kebaikan," tambahnya.
Lebih lanjut, Happy Asmara menilai berarti doanya selama ini dikabulkan oleh Tuhan lewat netizen yang mengkritik penampilannya.
"Berarti doaku diijabah. (Aku berdoa) "Ya Allah semoga saya didekatkan dengan orang baik". Buktinya pentontonku baik-baik," pungkasnya.
Kontan saja, reaksi Happy Asmara saat bajunya dicap terlalu seksi menuai perhatian pengguna TikTok yang memberikan beragam tanggapan. Ada yang memuji sikapnya.
"Hebatnya dia gak marah diingetin. Baju itu tergantung pandangan kita," kata netizen. "Pakai tisu ditutupinya ada aja kelakuannya," sahut yang lain. "Attitude Mbaku pancen Joss kok," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Beda Perawatan Ketiak Ayu Ting Ting Dibanding Happy Asmara, Ada yang Habis Puluhan Juta hingga Cuma Pakai Krim
-
Potret Bella Bonita dan Happy Asmara Jelang Nikah, Sesama Pakai Hijau tapi bak Bumi Langit?
-
aespa oleh Live My Life: Lagu Penyemangat yang Ampuh Usir Pikiran Galau
-
Profil Dwi Yuslianti Ibu Happy Asmara: Dipuji Awet Muda, Perawatan Habis Puluhan Juta
-
Pesona Audrey Davis, Putri David Bayu yang Diduga Tersandung Skandal Video Syur: Punya Tato di Pinggang
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan