Suara.com - Chand Kelvin resmi melepas masa lajangnya dengan mempersunting Dea Sahirah pada 7 Juli 2024. Keduanya menggelar resepsi penikahan di Hotel Kempinski, Jakarta Pusat.
Publik pun ikut menyoroti pernikahan mereka. Bukan karena pestanya, melainkan sosok mempelai wanita, Dea Sahirah.
Istri Chand Kelvin disebut-sebut berasal dari keluarga gak kaleng-kaleng. Publik menyebutnya old money. Salah satunya seperti di kolom komentar unggahan @pembasmi.kehaluan.reall.
"Dia ini cucu pemilik menara Saidah yang jelasnya, kalangan old money," tulis seorang warganet.
Kata old money merujuk pada istilah yang digunakan untuk keluarga yang telah kaya raya sejak lama. Lantas siapakah sebenarnya Dea Sahirah?
Biodata Dea Sahira
Mengutip dari sejumlah sumber, Dea Sahirah lahir pada 20 Juli 1997. Artinya, dia sekarang berusia 27 tahun.
Dea Sahirah merupakan anak dari pasangan Surya Bakti dan Lisa Anasti. Ayah Dea telah meninggal pada 2017.
Sosok Surya Bakti merupakan putra dari Abubakar Ibrahim, pemilik menara Saidah. Dea memiliki dua saudara perempuan, yang salah satu kakaknya Siti Zahra Aghnia.
Baca Juga: Profil Rano Karno, Karier Politiknya Moncer hingga Jadi Gubernur dan Elite PDIP
Istri Komandan TKN Prabowo-Gibran, Muhammad Arief Rosyid Hasan itu beberapa kali terlihat di foto keluarga yang diunggah Dea di akun Instagram miliknya. Siti Zahra Aghnia diketahui merupakan komisaris PT Pertamina Patra Niaga.
Dea juga memiliki kakak laki-laki, yakni Muhammad Atras Mafazi yang merupakan politikus Partai Gerindra. Ia menjabat Wakil Ketua Umum TIDAR, Organisasi Sayap Kepemudaan partai pimpinan Prabowo Subianto.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
 - 
            
              Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
 - 
            
              Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
 - 
            
              Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
 - 
            
              4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh
 - 
            
              Usai Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Enggan Menikah Lagi
 - 
            
              Padahal Gabung Geng Motor, Desta Malu dan Minder Pengalaman Touring Kalah Telak dari Chef Juna
 - 
            
              Biaya Perawatan Amanda Manopo Setiap Bulan Terjawab, Pantas Kulitnya Mulus Tanpa Bedak