Suara.com - Syahrini semakin sering memperlihatkan kondisi terbarunya jelang melahirkan anak pertama. Istri Reino Barack itu bahkan tidak segan-segan memperlihatkan perutnya yang terlihat semakin membesar.
Seperti di unggahan terbarunya. Syahrini terlihat membagikan video pendek yang berisi foto-foto dirinya.
Dalam foto, Syahrini terlihat semakin cetar. Penampilannya yang anggun semakin terlihat. Di bagian akhir video, Syahrini juga mempelihatkan kemesraan bareng Reino Barack.
"Tumbuh kehidupan denganmu di sisiku," tulis Syahrini dalam bahasa Inggris.
Unggahan itu pun langsung direspons oleh banyak followers-nya. Beberapa di antaranya para artis yang memberikan doa kelancaran untuk kelahiran perempuan asal Bogor tersebut.
"Masya Allah tabarakallah. Sehat mommy and baby," tulis Kartika Putri. "Masya Allah Sayangku Doain Ya Sayang," kata Syahrini membalas.
"Sebentar lagi," komentar Rossa. "Sebentar lagi Mba Diva. Doain ya mba!," imbuh Syahrini.
"MasyaAllah tabarakallah," ujar Melly Goeslow dalam bahasa arab. "Masya Allah Jamaahku Sayang. Sono pisannnn doain ya jamaah," imbuh Syahrini.
Hingga saat ini belum diketahui tanggal persalinan Syahrini. Namun dilihat dari kondisi perutnya saat ini, pelantun lagu "Sesuatu" itu bakal melahirkan dalam waktu dekat di Singapura.
Baca Juga: Pamer Baby Bump, Syahrini Diduga Hamil Anak Kembar
Berita Terkait
-
Pamer Baby Bump, Syahrini Diduga Hamil Anak Kembar
-
Dicurigai Hamil Palsu Gara-Gara Makan Durian, Sahabat Syahrini Lakukan Ini
-
Rossa Diam-Diam Siapkan Surat Wasiat Sebelum Tiada, Keluarga hingga Karyawan Dapat Jatah
-
Syahrini Pamer Momen Langka Kehamilan, Ibu Aaliyah Massaid Beri Reaksi Manis
-
Jelang Lahiran, Syahrini Pamer Foto Cetar dan Menginap di Hotel Mewah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD