Suara.com - Maia Estiany tampaknya ikut merasa kasmaran dengan hubungan baru dari putra keduanya, El Rumi. Apalagi semenjak El memutuskan putus dengan Marsha Aruan.
El Rumi memang sempat dirumorkan dekat dengan beberapa cewek. Mulai dari dijodohkan dengan Fuji hingga terciduk menghabiskan waktu bersama Eca Aura.
Namun rumor tersebut tidak benar-benar ditanggapi oleh pihak keluarga. Beda halnya dengan rumor asmara terbarunya, dengan Syifa Hadju yang dikonfirmasi melalui foto berdua di Instagram pada Selasa (30/7/2024).
Tak mau kalah dengan El Rumi, Maia pun menggoda publik dengan sebuah video singkat yang begitu manis. Dilansir dari akun Instagram-nya, Maia memamerkan kebersamaan Syifa Hadju dengan keluarganya di balik kehadiran mereka dalam premiere film dokumenter Rossa, All Access - to Rossa 25 Shining Years.
"Munculin dikit ah, godain yang lagi uhuk-uhuk. Hahaha," kata Maia Estianty menggoda.
Maia Estianty mengaku menjadi pihak yang diam-diam mengabadikan kebersamaan El Rumi dan Syifa Hadju dengan kamera ponselnya. Ditambah lagi, dengan dirinya yang jarang menghabiskan waktu bersama dengan dua orang yang tengah dimadu asmara tersebut.
"Buat yang butuh asupan vitamin, maaf ya, gue rekamnya pake HP aja. Plus agak jarang nyempil di antara mereka, maklum emaknya bagian dokumentasi aja, plus colongin dikit gambar-gambar," tambah Maia Estianty.
Pada unggahan tersebut, tampak interaksi antara El Rumi dan Syifa Hadju yang begitu manis. El duduk di samping Irwan Mussry, sedangkan Syifa berada di sebelah Tissa Biani.
Meski bersama yang lain, El Rumi begitu perhatian kepada Syifa. El pun berhasil membuat Syifa Hadju tertawa pada momen tersebut dan mendatangkan beragam komentar usai video mereka tersebar di media sosial.
"El yang jadian, emak-emak ikut kasmaran juga," kata warganet.
"Bun udah bun, banyak yang kasmaran sampe kerjaan enggak pada beres semua," komentar yang lain.
"Bunda ikut kasmaran dong," imbuh warganet lainnya.
Ada pula warganet yang menyentil Rizky Nazar, mantan Syifa Hadju.
"Rizky Nazar buat apa ya?" ujar warganet. "Bukan buta, enggak bersyukur aja," timpal warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Dari Eca Aura ke Syifa Hadju, Gandengan El Rumi saat Hadiri Dua Acara Thariq-Aaliyah Jadi Sorotan
-
Ekspresi Syifa Hadju Ditanya Ahmad Dhani Kapan Mau Dinikahi El Rumi, Beri Kode Siap 100 Persen
-
Sebelum El Rumi, Ini 5 Aktor yang Dikabarkan Pernah Dekat dengan Syifa Hadju
-
Mulan Jameela Bersikap Manis ke Syifa Hadju, Diduga Paling Getol Berjodoh dengan El Rumi
-
Gerak Cepat, El Rumi Minta Izin Nikahi Syifa Hadju ke Ahmad Dhani
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Makna Tersembunyi di Balik Koleksi Baju Anak Celine Dion, Benarkah Demonik?
-
Pementasan Teater Indonesia Kita ke-44 Hadirkan Sindir Keras Si Punya Kuasa Lewat 'Pasien No.1'
-
Rebutan Cowok Berujung di Kantor Polisi, Ekspresi Petugas saat Interogasi Pelajar Disorot
-
Viral Pria Bayar Bagasi Pesawat Lebih Mahal dari Harga Tiket, Ini Penyebabnya
-
Denada Ungkap Peran Satu Artis di Balik Proses Pemulihan Aisha dari Leukemia: One of My Angel
-
Pundi-pundi Fantastis Sule dari TikTok, 1 Jam Cukup untuk Penuhi Kebutuhan Harian
-
Sule Minta Rizky Febian Tak 'Ngadu' ke Ayahnya Saat Ada Masalah dengan Mahalini
-
Dituduh Hamil Usia 15 Tahun, Pedihnya Cinta Laura Dibully Sampai Benci Diri Sendiri
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4