Suara.com - Film waralaba Alien kembali hadir. Kali ini berjudul Alien: Romulus yang masih mengisahkan penjelajahan sekelompok orang di luar angkasa.
Film Alien: Romulus akan memulai cerita dari sosok Rain Carradine (Cailee Spaeny). Ia tinggal di planet jajahan, Jackson's Star bersama Andy (David Jonsonn).
Andy merupakan manusia sintetis yang dibuat mendiang ayahnya. Ia diprogram untuk menjaga Rain.
Rain yang tak mau lagi menjadi pekerja di planet tersebut, berkeinginan pindah ke Yvagra. Teman-temannya pun memanfaatkan keinginan Rain untuk mengambil alih kapal luar angkasa.
Mereka diantaranya Tyler (Archie Renaux), Kay (Isabela Merced), Bjorn (Spike Fearn), dan Navarro (Aileen Wu).
Saat para petualang ini hendak menjelajahi luar angkasa, di sinilah teror alien hadir. Tanpa sengaja satu diantara mereka membuka celah alien, Xenomorph menyerang.
Xenomorph merupakan alien dengan spesies paling sempurna di alam semesta. Penampilannya menyeramkan dengan gigi taring dan air liur yang mematikan.
Alien: Romulus bukan hanya bercerita tentang kengerian, ketegangan dan rasa jijik yang muncul dari serangan villain makhluk luar angkasa.
Tapi lebih dalam, ada misi yang membuat saya merasa terharu. Hal ini terkait hubungan emosional Rain dan Andy.
Baca Juga: Viral Penampakan 9 Pilar Cahaya Misterius di Langit Jepang, Ternyata Bukan Alien
Andy, mungkin hanya sekadar manusia buatan, tapi ia rela mempertaruhkan diri untuk menyelamatkan Rain.
Namun apakah Andy benar-benar mati demi membuat Rain selamat? Anda harus menyaksikan film ini sampai akhir.
Sebagai informasi, Alien: Romulus memang diisi pemain muda. Tapi tengoklah jajaran sineas yang ada di belakang film ini.
Hadir Fede Alvarez yang duduk sebagai sutradara. Dia adalah sosok di balik film Evil Dead hingga Don't Breathe.
Tak hanya itu, Ridley Scott sang pembuat film Alien (1979) menjadi produser di Alien: Romulus.
Penasaran seperti apa kisah selengkapnya? Saksikan film Alien: Romulus yang tayang di bioskop mulai hari ini.
Berita Terkait
-
ALI 'Beyond': Banting Setir dari Funk-Jazz Kontemporer ke Banda-Reggaeton
-
Sinopsis Alien: Romulus, Pertempuran Perompak Luar Angkasa Melawan Alien Mengerikan
-
Makna di Balik Judul Alien: Romulus, Terinspirasi dari Mitologi Romawi?
-
Tayang Bulan Ini, Film Alien: Romulus Rilis Trailer Terbaru yang Mengerikan
-
Bukan Kaleng-Kaleng! Ini Dia Alien yang Dibeli Jokowi Buat Jadi Hewan Kurban Tahun Ini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki