Suara.com - Rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven tengah diterpa isu tak sedap. Keduanya dikabarkan sedang tak harmonis hingga dirumorkan akan bercerai lantaran jarang terlihat bersama di berbagai acara keluarga.
Di tengah rumor keretakan rumah tangganya tersebut, baru-baru ini Baim Wong memberikan statement yang cukup memicu spekulasi publik.
Adapun dalam sebuah konten YouTube terbaru dengan Melaney Ricardo, Baim Wong memberikan tanggapan yang ambigu saat membahas kemungkinan perceraian.
“Tapi benar lu mau cerai? Lu boleh jawab boleh enggak,” tanya Melaney.
“Ya itu doain yang terbaik aja,” jawab Baim Wong sembari tersenyum.
Tentu saja, jawaban Baim Wong ini semakin memperkuat dugaan adanya masalah dalam rumah tangganya. Apalagi, saat Melaney bertanya terkait kebiasaan tidur Baim Wong.
“Lu sering tidur di sini (kantor)?” tanya Melaney.
“Kadang-kadang,” timpal Baim Wong.
Baca Juga: Merasa di Bawah Raffi Ahmad, Baim Wong Ingin Susul Kesuksesan RANS: Harus, dong!
Sontak saja, jawaban singkat Baim tersebut membuat Melaney menanyakan hal yang sangat sensitif bagi bapak dua anak tersebut.
“Berarti udah jarang tidur bareng (Paula)?” tanya Melaney Ricardo yang dijawab Baim Wong dengan tawa kecil.
Setelah itu, Baim Wong lagi-lagi memberikan pernyataan yang cukup mengundang dugaan publik.
“Sulit (pernikahan) bohong orang yang bilang enggak punya masalah dalam keluarga,” ujarnya.
Berdasarkan pernyataan tersebut, Baim Wong seolah mengakui bahwa ia sedang menghadapi masalah rumah tangga dengan Paula Verhoeven.
Sebagai informasi, isu keretakan rumah tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven awalnya bermula dari pernyataan Nikita Mirzani. Secara terbuka, Nikita Mirzani mengungkapkan keadaan rumah tangga Baim dan Paula.
Berita Terkait
-
Tak Gentar Dihujat Sana-sini, Lolly dan Vadel Badjideh Pamer Gelang Couple
-
Baim Wong Akui Pernikahan itu Sulit: Gak Ada yang Cocok
-
Beredar Chat Lolly Pinjam Uang demi Bebaskan Vadel Badjideh dari Penjara
-
Tebar Sayembara Serang Rumah Pacar Lolly, Nikita Mirzani Jor-joran Kasih Rp200 Juta
-
Nikita Mirzani Ungkap Tabungan Lolly jika Masih Tinggal Bersamanya: Bukan 100 - 200 Juta
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin