Suara.com - Ahli hukum Andi Asrin tampaknya baru saja mempermalukan diri sindiri. Berdiri di hadapan banyak orang dan mendebat Roy Suryo, gelar profesor yang disandangkan untuknya kini diragukan.
Alih-alih memberikan titik terang, Andi bersikeras berada di pihak Kaesang Pangarep terkait skandal jet pribadi. Bahkan hingga perdebatan soal hal remeh mengenai istilah nebeng kini menjadi sesuatu yang serius.
Menurut logika pandangannya, nebeng yang dimaksudkan oleh Kaesang tak perlu disertai dengan keterlibatan pemilik jet pribadi secara langsung. Sosok pilot 'konon' bisa menjadi perwakilan.
"Kalau menurut saya, bisa saja orangnya tidak ikut, kan ada pilotnya. Kenapa (pemilik) harus ikut?" bunyi pendapat yang diutarakan oleh Andi Asrin, disadur oleh Suara.com pada Rabu (18/9/2024).
Bukannya terselamatkan, Andi Asrun malah semakin didebat oleh Roy Suryo. Menurut mantan menteri tersebut, jika yang dimaksudkan oleh Andi adalah benar, itu bukanlah nebeng melainkan sekaligus meminjam.
"(Itu) nebeng atau minjem, Prof?" sanggah Roy Suryo setelahnya.
Perdebatan terus berlanjut dengan persoalan arti dan makna nebeng di KBBI. Siapapun yang berakhir menang, citra dari seorang Andi Asrun kini berada di ujung tanduk.
Julukan pembela hingga tukang cebok bahkan telah disematkan kepadanya oleh warganet. Gelar profesor yang disandangnya pun diperlakukan dengan cara yang sama dan berakhir diragukan.
Lantas, siapa sebenarnya Andi Asrun yang disebut Roy Suryo dengan profesor namun membuat publik semakin geram ini?
Baca Juga: Harga Tiket Pesawat Komersial Jakarta-LA: Lebih Mahal dari Jet Pribadi yang Ditebengi Kaesang?
Hubungan antara Andi Asrun dengan Kaesang Pangarep mungkin dimulai dari keterikatannya dengan Gibran Rakabuming. Rekam jejak mencatat jika Andi adalah 'ahli' dari kubu Prabowo dan Gibran Rakabuming dalam sengketa Piplres 2024.
Saat itu, kehadirannya menimbulkan ketidaknyamanan hingga penolakan dari kubu lawan, yaitu Ganjar Pranowo dan Mahfud MD. Bukan tanpa alasan, Andi sempat berada di pihak paslon 03.
Jabatan yang dimilikinya pun tak sembarangan. Muhammad Andi Asrun yang kini berlabel profesor ini dulunya adalah Direktur Sengketa Pilpres untuk Ganjar-Mahfud.
Berpindahnya keberpihakan Andi dari pasangan Ganjar-Mahfud ke Prabowo-Gibran Rakabuming juga menyisakan julukan menarik untuknya, yaitu pembelot.
Namun pria berjulukan pembelot ini tercatat pernah menimba Ilmu Hukum di Universitas Indonesia dengan fokus risetnya pun pada Hukum Tata Negara. Apakah kini Andi akan lebih merawat urusan Kaesang ketimbang hukum negara untuk kepentingan bersama?
Berita Terkait
-
Gaya Sederhana Kaesang di KPK, Beda Jauh saat Pamer Kemesraan di Amerika: Dari Tas Rp26 Juta hingga Sepatu Rp10 Juta
-
Kaesang Pangarep Ngaku Naik Jet Pribadi Teman, Bagaimana Etika Nebeng yang Benar?
-
Budi Arie Sebut Erina Naik Private Jet karena Hamil, Kok Kaesang Ajak Naik Pesawat Komersial Tanggal 20 Agustus?
-
Katanya Nebeng Teman, Segini Harga Tiket Private Jet Kaesang Jika Dijual Perseorangan
-
Andai Benar Tiket Private Jet Kaesang ke Amerika Rp90 Juta, Kemungkinan Cuma Bisa Terbang 2 Jam
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki