Suara.com - Tas-tas bermerek yang ditenteng para pejabat maupun keluarga mereka saat hari pelantikan mendadak menjadi perhatian warganet. Hal yang paling disorot adalah harga dari tas-tas tersebut.
Menilik sebuah utas yang dibuat oleh akun @belanjaholics di X pada Kamis (24/10/2024), sebagian besar para pejabat maupun keluarganya membawa tas ratusan juta.
Berikut beberapa pejabat maupun keluarganya yang berprofesi sebagai artis menenteng tas branded kala pelantikan.
Istri Raffi Ahmad itu mengenakan kebaya oranye yang dipadukan dengan kain batik warna biru. Untuk mempercantik penampilannya, ia juga memakai kalung berlian.
Nagita Slavina juga menjinjing tas merek Bulgari warna oranye seharga Rp 59 juta.
Oleh Presiden Prabowo Subianto, Raffi Ahmad ditunjuk sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni.
2. Amy Qanita
Ibu dari Raffi Ahmad ini juga turut hadir dalam pelantikan putranya di Istana Negara, Jakarta, beberapa hari lalu.
Baca Juga: 6 Kontroversi Nagita Slavina yang Aslinya Diyakini Sombong
Perempuan yang akrab disapa Mama Amy ini membawa tas Hermes Mini Kelly Nata yang dibanderol sekitar Rp460 juta.
3. Euis Handayani
Istri dari pemimpin DPR Sufmi Dasco Ahmad ini turut hadir di Istana Negara. Ia memakai atasan putih dengan corak bunga merah yang senada dengan tasnya.
Perempuan yang akrab disapa Bunda Euis ini menenteng tas Lady Dior Mini Limited Edition warna merah yang dihargai kurang lebih Rp 95 juta.
4. Astid Kuya
Istri dari Uya Kuya yang kini menjabat sebagai anggota DPR ini mengenakan dress warna ungu muda yang dipadukan dengan tas Chanel Classic Jumbo yang dibanderol sekitar Rp 120 juta.
Berita Terkait
-
Mewahnya Tenda Akmil yang Dihuni Raffi Ahmad Bareng Menteri, Ada 2 AC Hingga Tempat Ngopi
-
Libur Syuting 3 Hari Demi Ikut Pembekalan Kabinet Prabowo, Raffi Ahmad Diduga Kehilangan Honor Miliaran
-
Ikut Akmil di Magelang, Penampilan Raffi Ahmad Pakai Baju Loreng Bak TNI Jadi Perbincangan: Mirip Artis Korea
-
Raffi Ahmad Ikut Wamil Gendong Tas Ransel Sendiri, Netizen: Kapan Lagi Lihat Dia Tanpa Asisten
-
Penampilan Raffi Ahmad Ikut Pembekalan di Akmil Magelang Disorot: Kayak Mau Tes CPNS
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar