Suara.com - Mantan kekasih Wulan Guritno, Sabda Ahessa, diam-diam menikah di Yordania, Timur Tengah, pada Minggu (27/10/2024). Kabar bahagia ini disampaikan langsung oleh ibunya, Shanty Widhiyanti.
Melalui sebuah unggahan di Instagram, Shanty mengisyaratkan bahwa Sabda Ahessa telah melangsungkan akad nikah.
"Barakallahu laka wa baarakaa alaika wa jama’a bainakumaa fii khair. Alhamdulillah Allah mempertemukan Sabda dengan jodohnya di Yordania," tulisnya dalam caption.
Shanty melanjutkan, "Insya Allah semoga samawa dan Bunda selalu mendoakan yang terbaik. Love you."
Mengetahui banyak warganet yang mengucap selamat di kolom komentar, Shanty pun mengucapkan terima kasih.
"Jazakumullah, terima kasih doa dan ucapannya buat Sabda. Insya Allah semua diijabah," tuturnya.
Selain caption tersebut, Shanty juga mengunggah momen akad nikah sang anak. Namun, ia masih merahasiakan sosok menantu perempuannya dari publik.
Selain unggahan tersebut, Shanty juga menyampaikan sebuah wejangan dalam Instagram Story-nya. Ia menyinggung soal takdir yang pada akhirnya akan terjadi walau sulit dijalani.
"Jika sesuatu itu milik kita, sesulit dan seberat apapun jalannya pasti akan berakir menjadi milik kita," tulisnya dalam satu jam setelah mengumumkan pernikahan sang anak.
Baca Juga: Sabda Ahessa Mantan Wulan Guritno Resmi Menikah, Sosok Istrinya Curi Atensi
"Begitu pun, jika sesuatu itu bukan milik kita, sepandai apapun kita mengaturnya, sebaik apapun kita rencanakan, pasti akan berujung ke arah lain dan tidak menjadi milik kita," sambungnya.
Menurut Shanty, biarkan Tuhan yang mengatur semuanya.
"Maka dari itu, biarkan Allah yang mengatur segalanya hingga keindahan itu datang pada waktunya," tandasnya.
Berita Terkait
-
Sabda Ahessa Mantan Wulan Guritno Resmi Menikah, Sosok Istrinya Curi Atensi
-
Ogah Dipanggil Tante di Usia 43 Tahun, Kecantikan Wulan Guritno Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting
-
Wulan Guritno Nimbrung Komentari Masalah Baim Wong: Kalian yang Sudah Tahu Pasti Ngerti
-
Tissa Biani dan Wulan Guritno Main Film Norma: Antara Mertua dan Menantu?
-
Beda Respons Luna Maya dan Wulan Guritno Dihujat Pacari Berondong, Ada yang Agak Ngegas
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku