Suara.com - Ari Lasso dibuat kewalahan dengan wartawan yang ingin mewawancarai soal perceraiannya dengan Vitta Dessy.
Melalui unggahan di Instagram story, mantan personel Dewa 19 itu mengatakan jika dia tidak akan menemui wartawan yang sudah menunggunya.
“Untuk teman-teman media yang pada ngeluruk ke rumah saya, sorry saya gak akan nemuin Anda,” tulis Ari Lasso dikutip dari unggahan akun @pembasmi.kehaluan.reall pada Senin (28/10/2024).
Selain mengatakan tidak akan menemui wartawan, pelantun lagu Hampa itu juga meminta agar para wartawan yang menunggu di depan rumahnya untuk segera pulang.
“Silahkan pulang dengan tertib, it’s my private property,” lanjut penyanyi tersebut.
Tidak ingin kasus perceraiannya menjadi konsumsi publik, Ari Lasso mengatakan bahwa dia tidak akan menjelaskan apapun mengenai urusan pribadinya kepada siapapun. Selain itu, dia juga tidak suka tampil sebagai objek di acara-acara gosip.
“Dan saya gak merasa wajib untuk menjelaskan apapun tentang urusan pribadi saya pada siapapun,” terang sahabat Ahmad Dhani itu.
“Saya gak suka tampil jadi objek di acara-acara gosip,” katanya menambahkan.
Unggahan Ari Lasso yang meminta wartawan pergi dari rumahnya karena dia tidak bersedia diwawancarai soal perceraiannya dengan mantan istri itu menuai sorotan.
Baca Juga: Resmi Bercerai dari Vitta Dessy, Ari Lasso Dapat Dukungan dari Rekan Artis
Banyak netizen yang meminta agar Baim Wong melakukan hal yang sama seperti yang dilakukan oleh Ari Lasso.
“Emang beda artis yang beneran berkarya bukan untuk hal caper ke publik dengan drama perceraian ,” komen akun @marc***
“Harusnya Baim contoh nih,” tulis akun @eny***
“Nah bagus nih. Gak semua diumbar. Cari duit gak segitunya ya mas,” sambung akun @dend***
“Kalo Baim Wong kayanya bakalan disediain kopi sekalian tuh wartawan,” uujar akun @devi***
Sebelumnya Ari Lasso mengejutkan publik usai membongkar kabar perceraiannya dengan Vitta Dessy. Pria kelahiran Madiun itu mengumumkan perceraiannya melalui Instagram pribadinya.
Berita Terkait
-
Umumkan Perceraian Disertai Foto Keluarga, Ini 7 Potret Anak-Anak Ari Lasso
-
Ari Lasso Batal Manggung Imbas Masalah Kesehatan, Once Mekel Kirim Doa Menyentuh
-
Anak Ari Lasso Tanggapi Kabar Perceraian Orang Tuanya: Sebenarnya...
-
Awal Mula Ari Lasso Bertemu Vitta Dessy, Cinta Bersemi di Kampus Oranye
-
Sosok Vitta Dessy, Mantan Istri Ari Lasso Jadi Sorotan usai Resmi Cerai
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Rian D'Masiv soal Royalti Musik: Kalau Adil, Musisi di Indonesia Sudah Kaya Raya!
-
Luna Maya Beli Tanah 5.300 Meter di Jogja, Lokasi yang Dulu Jadi Impian Pernikahannya
-
Trending di X! Kim Ji Won Siap Ganti Imej, Dilirik Perankan Detektif Wanita Pertama Korea
-
Dari Gladiator ke Pengusaha: Vicky Prasetyo Investasi 23 Vila Mewah di Wonosobo!
-
Sinopsis Shutter, Adaptasi Film Horor Thailand Tayang 30 Oktober 2025
-
Teaser Trailer Film Timur Resmi Dirilis, Iko Uwais Tampil Jadi Sutradara dan Pemeran Utama
-
Perdana Main Film Horor, Dinda Hauw dan Rey Mbayang Adu Akting di Ritual Gaib: Nyai Randasura
-
Berkaca dari Taylor Swift dan Metallica, Ini Alasan D'Masiv Mantap Pilih Jalur Indie
-
Sinopsis Tin Soldier: Misi Berbahaya Scott Eastwood dan Jamie Foxx dalam Aksi Dendam
-
Terjawab Alasan Nadin Amizah Izinkan 'Rayuan Perempuan Gila' Jadi Soundtrack Pangku