Artis India Larissa Bonesi mendadak ramai di media sosial. Lantaran dirinya disebut tengah menjalin hubungan spesial dengan Aryan Khan yang merupakan anak sulung Shah Rukh Khan.
Tak ayal, sosok Larissa Bonesi pun langsung disorot dan jadi perbincangan. Lalu siapa sebenarnya Larissa Bonesi yang dirumorkan bakal jadi menantu Shah Rukh Khan?
Yuk, simak dulu ulasan fakta Larissa Bonesi di bawah ini.
1. Kepergok Nonton Konser Bareng
Rumor yang menyebutkan jika Larissa Bonesi berpacaran dengan Aryan Khan bermula saat potret keduanya sedang bersama beredar. Larissa dan Aryan kabarnya tertangkap karena ketika sedang menonton sebuah konser berdua.
2. Berteman dengan Suhana Khan
Rumor tersebut semakin diyakini kebenarannya setelah publik menemukan bahwa Larissa dan Suhana Khan saling mengenal. Keduanya bahkan saling follow akun Instagram masing-masing. Tak ayal netizen meyakini jika Larissa dan Suhana yang merupakan adik kandung Aryan berteman.
3. Bintang Bollywood
Larissa Bonesi bukanlah perempuan biasa. Sebab dirinya merupakan model dan aktris yang aktif bermain film di industri perfilman Bollywood dan India Selatan. Namanya juga cukup populer di media sosial dengan 652 ribu pengikut Instagram.
Baca Juga: Shah Rukh Khan Sapa Ribuan Fans saat Lebaran, Kehadiran sang Putra Disorot
4. Bukan Berasal dari India
Larissa Bonesi yang lahir pada tahun 1994 rupanya bukan orang asli India. Larissa lahir di Brasil dan baru kemudian memutuskan untuk berkarier dan menetap di India. Larissa Bonesi pindah ke India pada tahun 2011 silam.
5. Sempat Meniti Karier Modeling di Tiongkok
Perjalanan karier Larissa Bonesi bisa dibilang cukup panjang. Pasalnya sebelum mantap memulai karier sebagai artis India, Larissa telah lebih dulu menetap di Tiongkok untuk menekuni profesinya di dunia model.
6. Film yang Dibintangi
Selama kiprahnya sebagai artis India, sudah cukup banyak film yang dibintangi Larissa Bonesi. Misalnya Rocket Rajam, Penthouse, Desi Boyz (2011), Go Goa Gone (2013), Thikka (2016), Next Enti? (2018). Namun, film yang sukses membuat nama Larissa Bonesi dikenal adalah Goa Goa Gone dan Thikka.
Berita Terkait
-
Pinkan Mambo Ngaku Hanya Dijadikan Objek Konten Bagi Arya Khan
-
Dibutakan Oleh Cinta, Pinkan Mambo Pernah Berpikir Arya Khan Jodohnya
-
Kerap Dibikin Nangis dan Sakit Hati Jadi Alasan Pinkan Mambo dan Arya Khan Bercerai
-
Cerai Pinkan Mambo dan Arya Khan karena Orang Ketiga?
-
Arya Khan Bantah Cari Sensasi Umumkan Cerai dengan Pinkan Mambo
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
4 Film dan Serial Indonesia di Netflix Bertema Zombie, Abadi Nan Jaya Wajib Tonton!
-
Diceraikan Andre Taulany Berkali-kali, Erin Dulu Sempat Ragu Menikah karena Beda Usia 11 Tahun
-
Foto Terkini Hamish Daud Usai Digugat Cerai Raisa, Sibuk Hadiri Forum Ekonomi di Bali
-
Dustin Tiffani Jadi Korban Penipuan, Pelaku Diduga Sosok Terkenal di Industri Hiburan
-
Penjelasan Ending Abadi Nan Jaya dan Teori Part 2 yang Mungkin Menanti
-
Rp200 Juta Amblas, Dustin Tiffani Ungkap Kisah Pahit Ditipu Beli Mobil Bekas
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Ungkap Sosok Lelaki di Samping Rossa
-
Isi Surat Wasiat Rossa Terungkap, Warisannya Tak Cuma buat Anak
-
Slank Batal Manggung di Aceh, Ini 5 Kejanggalan Administratif yang Jadi Biang Kerok
-
Ngeri! Modus Baru Penipuan di TikTok Live, Korban Diimingi Saldo Rp30 Juta