Suara.com - Aktivitas yang mirip namun berbeda dilakoni Raffi Ahmad usai dilantik sebagai pejabat, tepatnya sebagai Utusan Khusus Presiden Prabowo.
Bukan hal baru jika Raffi Ahmad menikmati makan bersama orang-orang yang seterkenal dirinya. Namun kali, perubahan terlihat jelas dari jabatan mereka yang makan bersamanya.
Terunggah dalam Instagram miliknya bersama Nagita Slavina, Raffi Ahmad memamerkan kedekatan dengan Mayor Teddy, Sekretaris Kabinet dan Sufmi Dasco yang menjabat sebagai Wakil Ketua DPR RI.
"Hanya orang-orang berjiwa besar yang akan menyemangatimu dengan cara mereka tersendiri ," tulis Raffi Ahmad membersamai unggahan tersebut, dikutip Suara.com pada Rabu (6/11/2024).
Usai secuil utas soal semangat, Raffi Ahmad menyematkan nasihat soal kebahagiaan hingga menebar cinta kepada orang lain.
"Berikan rasa bahagia ke orang lain, maka kamu akan merasakan bahagia juga dan teruslah berusaha dengan keras untuk terus menebar rasa cinta dan bahagia," sambung Raffi Ahmad.
Tentu saja Raffi Ahmad tak lupa menyebut akun Instagram dari dua pejabat yang satu meja dengannya tersebut di bagian penutup.
"Obrolan santai tengah malam menuju subuh penuh makna bersama Pak @sufmi_dasco, Pak @tedsky89," tutup Raffi Ahmad.
Unggahan tersebut sekaligus menguak beberapa hal yang kerap diabaikan. Dimulai dari penampilan Raffi Ahmad yang lagi-lagi mendapatkan kritikan.
Baca Juga: Digaet Shin Tae Yong, Raffi Ahmad Jadi Penasihat STY Foundation
Kritikan datang soal dirinya yang memilih memakai kaos oblong. Sementara dua pejabat lainnya mengenakan kemeja dengan warna senada.
"Tapi Papa Raffi kenapa pakai kaos? Rapi gitu pakai kemeja. Jangan lagi yah," saran warganet.
Sementara yang lain dibuat salah fokus dengan kondisi mengenakan HP Raffi Ahmad, padahal dirinya kaya raya dan kini menjadi pejabat di Indonesia.
"Salfok sama screenguard HP-nya Aa' Raffi pecah-pecah, respect," bunyi komentar yang berbeda.
Berita Terkait
-
Masuk Lingkaran Istana, Keluarga Sultan Andara jadi Sorotan Karena Rangkap Jabatan
-
Silsilah Keluarga Nagita Slavina, Pamannya Moncer Banget Jadi Wamen dan Wakil Komisaris Pertamina
-
Geger! Gelar Doktor Raffi Ahmad dari Profesor Palsu, Jurnalis Asing: Cuma Pria Tua Biasa
-
Profil Andrew MacGregor Marshall: Jurnalis Asing yang Kritik Gelar Kehormatan Raffi Ahmad
-
Apa Jabatan Raffi Ahmad di STY Foundation Milik Shin Tae-yong? Tugasnya Gak Main-Main
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
'Jule' Julia Prastini Lulusan Pondok Pesantren Mana? Ternyata Ponpes Milik Ustaz Yusuf Mansur
-
2025 Belum Berakhir, Pengeluaran Jajan Online Amanda Manopo Sudah Tembus Ratusan Juta Rupiah
-
Konser Babyface Jadi Ajang Nostalgia Akbar Sammy Simorangkir, Rio Febrian hingga Marcell Siahaan
-
Profil Aqeela Calista, Aktris Asmara Gen Z yang Raih 4 Piala SCTV Awards 2025
-
Dicibir Terlalu Seksi, Denada Balas Telak: Saya Rapper Sejak SMP Ini Bukan Gaya Baru!
-
Kalya Islamadina Rangkum 5 Fase Cinta dalam EP Debut 'Orange'
-
4 Film dan Serial Indonesia di Netflix Bertema Zombie, Abadi Nan Jaya Wajib Tonton!
-
Diceraikan Andre Taulany Berkali-kali, Erin Dulu Sempat Ragu Menikah karena Beda Usia 11 Tahun
-
Foto Terkini Hamish Daud Usai Digugat Cerai Raisa, Sibuk Hadiri Forum Ekonomi di Bali
-
Dustin Tiffani Jadi Korban Penipuan, Pelaku Diduga Sosok Terkenal di Industri Hiburan