Suara.com - Kedatangan Prabowo ke Inggris langsung viral di media sosial. Kedatangannya tersebut diiringi dengan pertemuannya dengan Raja Charles III.
Ternyata, Prabowo turut mengajak buah hatinya, Didit Prabowo atau Didit Hediprasetyo dalam pertemuan tersebut. Bahkan Didit berfoto bersama Prabowo dan Raja Charles III.
Namun yang paling menjadi sorotan adalah ketika Prabowo dan rombongannya diduga akan meninggalkan Inggris untuk pergi ke Abu Dhabi.
"Sudah berangkat ke Abu Dhabi," bunyi keterangan yang disertakan dalam unggahan di akun TikTok @suzhy01, dilansir pada Sabtu (23/11/2024).
Pada video tersebut, terlihat busana yang tak sama namun senada yang dikenakan oleh Prabowo dan rombongannya. Busana tersebut seolah menyesuaikan musim dingin yang sedang terjadi di sana.
Satu per satu dari rombongan Prabowo mengenakan coat sebagai luaran untuk melindungi tubuh mereka dari dinginnya udara. Namun coat yang digunakan memang bernuansa netral dan tidak mencolok.
Selain coat hampir semua dari mereka memakai topi yang khas yang bisa ditemukan di series terkenal asal Barat, Peaky Blinders. Tak heran jika mereka dijuluki mengenakan Shelby style.
"Kenapa jadi Shelby style semua," kata warganet.
"Prabowo, Shelby style semua," timpal warganet yang lainnya.
Baca Juga: Prabowo Unggah Momen Bersama Larry 'The Cat' di Kantor PM Inggris, Netizen: Saingan Bobby Berat
Selain itu, ada yang menyebut jika busana rombongan Prabowo ini adalah berkat keahlian dari Didit yang adalah seorang desainer.
"Yang jadi stylist-nya Mas Didit ini mah," kata warganet.
"Beruntung banget anaknya stylist, jadi bapak dan stafnya modis-modis," tambah warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Viral Celetukan Bocah Panggil Nama Gibran, Tanya Keberadaan Prabowo Subianto
-
Prabowo Bertemu Raja Charles III, Netizen Sadar Jokowi Tak Pernah ke Istana Buckingham: Nggak Bisa Bahasa Inggris?
-
Presiden Prabowo Telah Tandatangan Kepres, Rabu 27 November Resmi Ditetapkan Hari Libur Nasional
-
Prabowo Minta Pabrikan Otomotif Duduk Bersama Hadirkan Mobil Indonesia
-
5 Fakta Menarik Larry The Cat, Kucing yang Ditemui Prabowo di Kantor PM Inggris
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi