Suara.com - Sebelum hina penjual es teh goblok, Gus Miftah ternyata sempat dipuja-puja karena baru saja dilantik sebagai Utusan Khusus Presiden dalam acara pengajian yang sama.
Saat itu, Habib Zaidan memperkenalkan Gus Miftah yang duduk di sampingnya sambil mengenakan masker dan main handphone sebagai Utusan Khusus Presiden.
"Dilanjutkan acara berikutnya yakni dari Utusan Khusus Presiden yang habis kerokan. Utusan Khusus Presiden ringkih," ujar Habib Zaidan dilansir dari YouTube @dttalbanjari.
Habib Zaidan juga sempat mengatakan sekarang ini pemilik pondok pesantren Ora Aji Yogyakarta itu ingin mengurangi jadwal pengajiannya di luar setelah dilantik sebagai pejabat publik.
"Beliau sekarang gayane mengurangi jadwal. Tapi, tetap kalau ada acara begini harus dipaksa," ujar Habib Zaidan.
Kemudian, Habib Zaidan pun memandangi Gus Miftah sesaat dan memujinya tampan setelah dilantik sebagai Utusan Khusus Presiden.
"Wihh emang bener ganteng. Seteleh dilantik tambah ganteng sumpah," ujar Habib Zaidan dan Gus Miftah hanya terdiam.
Habib Zaidan lantas mempersilahkan Gus Miftah untuk melanjutkan acara pengajiannya.
"Akan disampaikan oleh beliau, Gus Miftah Maulana Habiburahman kepala beliau kami persilahkan," ujar Habib Zaidan.
Baca Juga: Gus Iqdam Cuek Dihujat: Mereka Juga Gak Pernah Pengajian
Usai dipersilahkan, Gus Miftah pun langsung membukan maskernya sehingga terdengar sorakan para jamaahnya.
Tak hanya itu, Gus Miftah juga sempat mengibaskan rambutnya seolah bergaya setelah dilantik sebagai Utusan Khusus Presiden.
Sejumlah warganet pun berkomentar momen tersebut adalah detik-detik di mana Gus Miftah kehilangan jabatannya sebagai Utusan Khusus Presiden, karena menghina penjual es teh goblok.
"Detik-detik adegan koprol sebelum nyungsep," tulis @hamamsulistya**.
"Ini detik-detik sebelum ketemu tukang es teh yang membuat dia modiar," timpal @agustini***.
"Detik-detik di mana banyak pujian dan akhirnya nyungsep," imbuh @imasruddy**.
Berita Terkait
-
Momen Habib Jafar Sindir Kasus Gus Miftah di Podhub, Deddy Corbuzier Auto Mengumpat
-
Diisukan Dapat Honor Ceramah Rp 25 Juta, Ustaz Maulana Ungkap Dikontrak TV Selama 30 Tahun
-
Gus Iqdam Cuek Dihujat: Mereka Juga Gak Pernah Pengajian
-
Video Gus Iqdam Katain Penjual Es Teh Caper: Gak Usah Jualan Lagi, Kesal Aku
-
Sikap Gus Miftah saat Mendadak Disodori Kamera Terkuak, Disebut Asyik dan Luar Biasa
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista
-
Nadya Almira Berencana Laporkan Keluarga Adnan Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan
-
Raisa dan Hamish Daud Dikabarkan Sudah Pisah Rumah, Begini Kata Pengacara
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius