Suara.com - Jauh sebelum Aisar Khaled dijodoh-jodohkan dengan Fuji, Fadly Faisal ternyata sudah memiliki firasat pria asal Malaysia tersebut hanya numpang panjat sosial alias pansos.
Fadly Faisal memiliki firasat tersebut ketika ditantang adu jotos dan dijanjikan uang Rp 100 juta bila berhasil mengalahkan Aisar Khaled.
Saat itu, kakak Fuji beranggapan Aisar Khaled hanya ingin mencari followers dan popularitas di Indonesia dengan cara menantangnya.
"Menurut lu dia nantangin lu Rp 100 juta emang pede menang buat mecah fokus lu atau ngeremehin lu?" tanya Cellos dilansir dari TikTok @bincangbincangstore.
"Menurut gua, dia cuma pengen nyari followers di Indonesia aja," ujar Fadly Faisal.
Cellos pun sempat terkejut mendengar pendapat Fadly Faisal. Sebab, dirinya belum merasa Aisar Khaled hanya mencari followers.
Karena itu, Fadly Faisal pun langsung meminta maaf atas pendapatnya terhadap Aisar Khaled yang hanya numpang pansos.
"Sumpah?" tanya Cellos.
"Sorry ya anjay," ujar Fadly Faisal sambil tertawa.
Baca Juga: Siapa yang Pegang Uang Pak Tarno? Berkali-kali Ditipu Orang hingga Kini Jualan Ikan
Anak Haji Faisal beranggapan begitu karena melihat Aisar Khaled terlalu berani menantangnya dengan nominal besar untuk adu tinju, tetapi tak pernah latihan keras seperti dirinya.
"Dari tawa-tawa jadi sok ganteng gitu. Menurut lu gitu?" tanya Cellos.
"Iya soalnya gak jelas aja sih dia nantangin gitu, tapi dia juga gue lihat gak begitu latihan banget atau mungkin dia lagi pura-pura kali ya," kata Fadly Faisal.
Meski begitu, adik ipar mendiang Vanessa Angel ini sempat ragu-ragu karena Aisar Khaled terlalu berani menantangnya. Fadly Faisal jadi berpikir pria Malaysia itu hanya cari perhatian atau berpura-pura seolah tidak jago adu tinju.
"Cuma karena dia seberani itu, gue juga jadi mikir. Ada dua pikiran gue, dia nekat doang gak jelas cuman nyari followers gitu, karena banyak yang komem kayak gitu juga atau sebenarnya kedok aja kan kita gak pernah tahu," bebernya.
Kini setelah Aisar Khaled dijodoh-jodohkan dengan Fuji, Fadly Faisal pun kembali memperingatkan bahwa tak boleh ada orang yang memanfaatkan adiknya.
Berita Terkait
-
Diduga Kena Mental Disentil Fadly Faisal, Aisar Khaled Mulai Jauhi Fuji
-
Bunga Aurellie Ngaku Pernah Jadi Simpanan Pengusaha HP Terkenal Inisial 'P', Nama Putra Siregar Disebut
-
Fadly Diduga Sentil Aisar Khaled karena Manfaatkan Fuji, Haji Faisal: Itu Memang Tugas Abang
-
Beda Hadiah Aisar Khaled dan Thariq Halilintar untuk Ibu Fuji, Ada yang Kasih Emas
-
Aisar Khaled Minta Maaf Buntut Dituding Manfaatkan Fuji Demi Subscriber
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
Terkini
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Numpang Hidup di Bekas Kediaman Komeng
-
Via Vallen Umumkan Hamil Anak ke-2, Pamer Baby Bump di Tengah Salju
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Demi Anak, Andi Soraya Jenguk Steve Emmanuel yang Baru Bebas dari Penjara
-
Ikhlas Melepas Ayah, Gilang Dirga Sambut Tahun 2026 dalam Suasana Duka
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Curhat Diputusin Pacar Bule, Unggahan Awkarin Dinotis Pria Dubai: Akan Kuhalalkan Kamu