Suara.com - Dede Sunandar viral usai terlihat menjadi pelayan restoran di Pantai Indah Kapuk (PIK). Komedian tersebut melakukan pekerjaan barunya itu lantaran sepi job usai gagal nyaleg di Pemilu 2024 lalu.
Dede bahkan sempat menggadaikan sertifikat rumahnya kepada Sule karena tabungannya habis untuk modal nyaleg.
Keputusan Dede Sunandar terjun ke dunia politik ternyata gara-gara diajak oleh sahabatnya, Vicky Prasetyo.
Vicky Prasetyo mengaku jika dia tidak bermaksud menjerumuskan Dede untuk masuk dunia politik. Dia berdalih hanya mengajak sahabatnya itu agar kelak bisa menjadi pemimpin rakyat.
“Mengajak iya, nggak menjerumuskan. Kalau suatu saat berhasil kan bukan kata menjerumuskan” kata Vicky di acara FYP Trans 7 dikutip pada Rabu (8/1/2025).
“Mengajak iya ‘Ayo De, kita ke politik, kita jadi pemimpin di rakyat’ itu benar,” sambung Vicky.
Meski akhirnya Dede gagal menjadi caleg, hubungannya dengan Vicky Prasetyo masih baik-baik saja.
“Kita nggak pernah berseteru,” ujar Vicky.
Baca Juga: Hasil Quick Count Bikin 6 Artis Maju di Pilkada 2024 Harus Legawa, Ada Kris Dayanti
“Kita juga nggak tahu kan kalau akhirnya belum berhasil,” katanya menyambung.
Tidak hanya Dede Sunandar yang gagal, Vicky Prasetyo juga kemarin gagal di Pilkada setelah mencalonkan diri sebagai Bupati Pemalang. Meski gagal, mantan suami Angel Lelga itu mengaku tidak kapok untuk terjun ke dunia politik.
“Kalau saya sih nggak mengenal kata gagal, yang ada menunda kemenangan,” kata Vicky.
Sementara itu Dede Sunandar mengaku dia tidak menyesal usai gagal nyaleg. Vicky yang mengajaknya itu cukup bertanggung jawab karena sering memberikan bantuan untuk dia dan keluarga.
“Pertama nggak nyesel A, karena dapat uang dari dia (Vicky),” kata Dede.
Usai gagal nyeleg, Dede kini mengaku sudah habis-habisan. Tabungannya tidak tersisa hingga dia harus memulai lagi dari nol.
Berita Terkait
-
Jejak Karier Dede Sunandar: Dari Cleaning Service Jadi Pelawak Terkenal, Bangkrut hingga Gadai Sertifikat Rumah ke Sule!
-
Total Kekayaan Haldy Sabri, Suami Irish Bella yang Diam-diam Tebus Gadai Rumah Dede Sunandar dari Sule!
-
Gagal Pilkada, Vicky Prasetyo Bakal Terus Jadi Politisi
-
Merasa Dicurangi di Pilkada 2024, Vicky Prasetyo Ungkap Alasan Gugat KPU Pemalang di MK
-
Kalah Pilkada, Vicky Prasetyo Pastikan Tidak Akan Ambil Job Settingan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api