Suara.com - Kemunculan pagar laut misterius di kawasan Tangerang, Banten mengundang banyak tanda tanya. Respons mulai diberikan figur publik di media sosial.
Beberapa pejabat juga turut bersuara. Satu di antaranya adalah komedian Komeng yang menanggapi dengan cara yang tidak biasa.
Kepada awak media, Komeng justru menanggapi hal tersebut dengan nuansa bercanda. Komeng malah menyinggung soal perusahana terali.
"Harusnya ada kerja sama dengan perusahaan teralis," kata Komeng, Selasa (14/1/2025).
Lebih lanjut, tanggapan Komeng memunculkan tawan dari rekan kerjanya yang lain. Bagaimana tidak, Komeng membahas soal uang yang setara untuk semua orang jika kerja sama yang disebutkan terjadi.
Yang menerima uang tidak hanya yang membuat pagar tersebut. Diduga bernada sinis, "apa yang dipagar" juga turut menerima uang.
"Jadi enak semuanya kerja, yang magar dapat duit, yang dipagar juga dapat duit," ucap Komeng.
Ucapan dari Komeng ini kemudian menjadi viral. Sayangnya, tidak semua orang menyematkan komentar yang positif untuk anggota DPD ini.
"Ini masalah enggak pantas buat dibecandain, sampai sekarang ditutup-tutupin siapa saja yang terlibat," tulis salah satu warganet.
Baca Juga: Komeng Ditanya Soal Pagar Laut di Perairan Banten: Harusnya....
"Pas banget yang jadi politisi dagelan dan hidup di republik dagelan pula," komentar warganet yang lain.
"Kalau persoalan keadilan dan kebenaran. Jangan dibuat bercanda dong. Suarakan membela rakyat. Jangan membela bandi-bandit pengusaha. Ente duduk di dewan karena rakyat. Bang Komeng. Ini bukan panggung lawak. Mesti bisa bedakan," kata warganet lainnya.
Namun ada warganet yang tetap mencoba berprasangka baik. Warganet tersebut menilai jika yang diucapkan oleh Komeng menyiratkan hal yang berbeda.
"Itu sebebernya jawaban tersirat, artinya pagar itu hanya menjadi keuntungan untuk China dan pejabat tapi menyengsarakan nelayan," komentar warganet.
"Komeng pakAI bahasa satir menyindir secara halus dengan gaya dia," timpal warganet lainnya.
Komeng sendiri sempat mencuri perhatian lebih dan didukung ketika memutuskan mencalonkan diri sebagai anggota DPD. Apalagi keputusannya untuk maju secara independen berbeda dari artis-artis yang lain.
Tag
Berita Terkait
-
Tepis Isu Pagar Laut Misterius di Tangerang dan Bekasi Sama, Legislator PKS: Tindakan Menyesatkan!
-
Cara Cegah Abrasi Pantai, Benarkah dengan Membangun Pagar Laut?
-
Proyek Pagar Laut Diduga Libatkan Ekskavator, Netizen Ragukan JRP: Nelayan Kaya Ya?
-
Heboh Pagar Laut 30 KM di Tangerang, Mungkinkah Jegal Proyek Tanggul Laut Raksasa?
-
Eks Kabareskrim Susno Duadji Sindir Dalih Pagar Laut 30 KM Cegah Abrasi: Hinaan yang Anggap Semua Rakyat Bodoh!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat