Raline Shah sekarang tengah disibukkan dengan tugas barunya sebagai staf khusus Menteri Bidang Kemitraan Global dan Edukasi Digital. Raline Shah pun telah melakukan beberapa kunjungan kerja (kunker) di dalam dan luar negeri.
Terbaru, Raline Shah melakukan kunjungan kerja ke India bersama rombongan Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi).
Selama kunker itu, penampilan elegan Raline Shah pun menjadi sorotan. Lalu seperti apa gaya elegan Raline Shah saat kunjungan Kerja ke India? Berikut ulasannya.
1. Kunjungan Kerja ke India
Raline Shah ikut bersama rombongan Kemkomdigi dalam kunjungan kerja ke India. Raline Shah yang kini menjadi staf khusus Kemkomdigi tampil cantik dan anggun dengan outfit formal.
2. Tampil Profesional
Begini pilihan outfit Raline Shah dalam kunker yang baru saja dilakukannya. Raline mengenakan setelan formal dengan memadukan blazer dan celana kain warna senada. Sentuhan scarf motif floral yang dikenakan di bahu membuat gaya Raline makin menawan.
3. Bersama Tim
Dalam kunjungan kerja yang membahas isu strategis tentang masalah infrastruktur dan jaringan itu Raline Shah tidak sendiri. Ada banyak tim dari Kemkomdigi yang ikut, bahkan sosok Najwa Shihab pun terlihat hadir dalam agenda tersebut.
Baca Juga: Bikin Kebijakan, Komdigi Butuh Perspektif Baru dari Isi Kepala Raline Shah
4. Penuh Pesona
Raline Shah yang memulai karier sebagai model memiliki selera fashion yang tak perlu diragukan. Saat melakukan kunjungan kerja, Raline menunjukkan pesonanya dalam balutan busana formal. Menariknya, Raline memasukkan nuansa khas Nusantara lewat kain batik yang dipadukan dengan outfitnya itu.
5. Stylish
Padu padan t-shirt, blazer dan jeans ala Raline Shah ini bisa jadi inspirasi outfit semi formal yang kece. Outfit ini membuat Raline terlihat santai namun tetap elegan dan sopan ketika bertemu dengan kolega.
6. Jalin Kerjasama
Kunjungan kerja yang Raline Shah lakukan bersama Kemkomdigi ini menjadi kunker pertama ke India. Beberapa agenda yang dibahas antara lain rencana kerjasama di bidang infrastruktur dan deployment jaringan 4G/5G.
Berita Terkait
-
Raline Shah Jawab Tudingan Makan Gaji Buta Selama Jadi Menkomdigi: Stafsus Bukan PNS!
-
Masih Sibuk Jadi Artis Meski Jabat Stafsus, Raline Shah Ngaku Punya Banyak Tagihan: Aku Bukan PNS
-
Diisukan Sudah Menikah dengan Anak Politikus Djan Faridz, Ini Kata Raline Shah Soal Pernikahan
-
Rumah Digeledah KPK, Kedekatan Djan Faridz dengan Keluarga Raline Shah Terkuak
-
Koleksi Tas Mewah dan Unik Raline Shah, Diduga Jadi Calon Menantu Djan Faridz
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya