Suara.com - Firdaus Oiwobo merupakan salah satu kuasa hukum Razman Nasution yang membuat gaduh di PN Jakarta Utara pada Kamis (6/2/2025). Dia dikritik Hotman Paris karena berdiri di meja sidang.
Jauh sebelum itu, Firdaus Oiwobo diketahui memiliki riwayat gemar membuat kontroversi. Dia acap kali terlibat dalam polemik yang sedang viral di media sosial.
Ditilik pada Kamis (6/2/2025), berikut adalah deretan kontroversi Firdaus Oiwobo selama berkarier sebagai advokat alias pengacara.
1. Polisikan Erin Taulany
Nama Firdaus Oiwobo melejit di dunia hiburan usai mempolisikan Erin Taulany pada 2019. Dia melaporkan istri Andre Taulany itu atas dugaan menghina Capres Prabowo Subianto dalam akun media sosial pribadinya.
2. Klaim Paman Nadya Arifta
Semenjak itu, Firdaus Oiwobo mulai rajin membuat kontroversi. Pada 2021, dia mengeklaim sebagai paman dari Nadya Arifta.
3. Desak Haji Faisal Tes DNA
Firdaus Oiwobo membuka tahun 2022 dengan merapat ke kubu Doddy Sudrajat. Dia mendesak Haji Faisal untuk melakukan tes DNA karena pro terhadap isu Gala Sky bukan anak kandung Bibi Ardiansyah.
Baca Juga: Balas Ejekan Hotman Paris, Firdaus Oiwobo Malah Adu Kegantengan Bukan Skill
4. Bela Dukun
Memasuki pertengahan tahun 2022, Firdaus Oiwobo menjadi bagian dari kuasa hukum Gus Samsudin dan sejumlah dukun. Selain mengambil langkah hukum, dia juga acap kali melempar tudingan miring kepada Pesulap Merah.
Dalam rangka melawan narasi dari Pesulap Merah, Firdaus Oiwobo mengeluarkan beberapa klaim menghebohkan. Salah satu di antaranya adalah mengaku mengenal dukun yang bisa menghidupkan orang mati.
5. Ancam Polisikan Raffi Ahmad dan Andre Taulany
Jelang akhir tahun 2022, Firdaus Oiwobo kembali membuat kontroversi. Dia mengultimatum Raffi Ahmad dan Andre Taulany yang melabeli dirinya sebagai sultan.
Firdaus Oiwobo mengeklaim, doirinya mendapat mandat dari para sultan di Indonesia untuk menegur pihak yang sembarangan memakai gelar 'sultan' layaknya Raffi dan Andre.
Berita Terkait
-
Firdaus Oiwobo Tak Sadar Naik Meja Persidangan: Pandangan Saya Fokus ke Depan, Tahu-tahu...
-
Pengacara Naik ke Meja saat Sidang Jadi Sejarah di Indonesia, Perlu Sanksi Tegas untuk Firdaus Oiwobo
-
Klarifikasi Pengacara Razman Arif Nasution Naik Meja saat Sidang Lawan Hotman Paris: Klien Saya Dicekik
-
Beda Kelas Hotman Paris Vs Firdaus Oiwobo, Ada yang Ngaku Pengacara Miskin Tapi Kaya
-
Balas Ejekan Hotman Paris, Firdaus Oiwobo Malah Adu Kegantengan Bukan Skill
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV