Suara.com - Reza Rahadian menjadi salah satu aktor yang ikut terkontaminasi dengan viralnya lagu dari Tenxi ft. Naykilla, Jemsii, yang berjudul "Garam dan Madu".
Dalam sebuah video yang diunggah di salah satu akun gosip, nampak lelaki berdarah Ambon itu menyanyi lagu "Garam dan Madu" di depan Laura Basuki.
Dalam video, bintang film Layangan Putus itu nyanyi diiringi lagu tersebut.
Aksinya tersebut membuat Laura Basuki tidak bisa menahan tawa, Bahkan dia menutup wajahnya karena malu melihat kekenyolan rekan kerjanya tersebut.
"Enak kan?" tanya Reza Rahadian kepada Laura Basuki.
Mendengar pertanyaan tersebut, perempuan berambut panjang itu hanya bisa menganggukan kepalanya tanda setuju lagu tersebut enak didengar.
"Iya," jawab Laura Basuki.
Potongan video tersebut direspons oleh beberapa warganet. Mereka pun setuju lagu tersebut membuat banyak orang candu.
"Emang bener sih lagunya bikin candu," ungkap warganet.
Baca Juga: 6 Film Indonesia Tayang Februari 2025 di Netflix, Hadirkan Beragam Genre
"emang candu sih lagunya," sambung warganet lainnya.
"Aku malah suka lihat Reza gitu. Jadi candu lihat gayanya. Lucu," tutur warganet.
Namun, ada juga yang setuju dengan sikap Laura Basuki yang merasa malu melihat aksi Reza Rahadian menyanyikan lagu tersebut.
"Jangankan Laura, ini saya juga malu. Nggak Reza banget, tapi lagunya lucu," sambung warganet lainnya.
"Udah bang udah. malu," tutur warganet lainnya.
Seperti diketahui, Lagu berjudul "Garam Dan Madu (Sakit Dadaku)" viral paltform media sosial Instagram dan TikTok.
Berita Terkait
-
6 Film Indonesia Tayang Februari 2025 di Netflix, Hadirkan Beragam Genre
-
Lagu Garam dan Madu Peringkat 1 di The Official Indonesia Chart
-
Sakit Dadaku! Makna Tersembunyi di Balik Lirik Lagu Viral "Garam dan Madu"
-
Lirik Lagu Garam dan Madu Dalam 3 Bahasa Jadi Candu hingga Viral, New Gen Dangdut!
-
Jadi Sutradara, Reza Rahadian Persembahkan Film Pangku Buat Ibu Tercinta
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya