Suara.com - Semenjak berseteru di Pengadilan Negeri Jakarta Utara pada Kamis (6/2/2025), hubungan Firdaus Oiwobo dan Hotman Paris terus memanas. Keduanya acap kali melempar kritik dan sindiran di media sosial.
Belum lama ini, Firdaus Oiwobo kembali menyenggol Hotman Paris. Dia menyoroti namanya yang kerap dibahas sang pengacara perlente di media sosial pribadi.
"Dia setiap hari menghina, menghujat, dan memfitnah gue. Dengan hal-hal sepele remeh temeh yang nggak pernah gue lakuin," ucap Firdaus Oiwobo.
Menurut Firdaus Oiwobo, momen Hotman Paris acap kali menyeret namanya di media sosial merupakan bukti sebuah catatan rekor sekaligus prestasi.
"Hari ini Firdaus Oiwobo mengukir prestasi membuat Hotman Paris selalu membahasnya setiap hari di media sosial. Padahal gue udah nggak berkenan tuh bahas Hotman Paris," sambung Firdaus Oiwobo.
Di lain pihak, Firdaus Oiwobo mengklaim sudah tidak ingin meladeni Hotman Paris. Dia menilai ayahanda Fritz Hutapea itu sampai jatuh sakit karena serangan psikologis darinya.
"Gue santai-santai aja tanggapinnya. Gua anggapnya udah keganggu jiwanya akibat serangan-serangan gue. Buktinya dia berobat ke Singapura dan belum selesai," ujar Firdaus Oiwobo.
Firdaus Oiwobo mengaku khawatir jika Hotman Paris tutup usia jika dirinya terus memberi serangan psikologis kepadanya.
"Hotman kan lagi sakit parah. Kalau gue serang terus takutnya dia liwat juga, kan nggak mau juga," kata Firdaus Oiwobo.
Baca Juga: Hotman Paris Tanya Lebih Ganteng Mana Dibanding Razman Arif?
"Jujur sih kalau gue sampai kapan pun mau gue sikat Hotman. Mau jadi musuh abadi gue boleh. Cuman gue menghargai dia kan lagi sakit, ini juga lagi puasa," kata Firdaus Oiwobo.
Cuplikan unggahan video curahan hati Firdaus Oiwobo girang namanya kerap dibahas Hotman Paris ini mendapat atensi sebanyak 1.840 jumlah tayangan.
"Jadi bahan pembahasan oleh Hotman Paris adalah sebuah prestasi bagi Firdaus Oiwobo," tulis akun TikTok @qwertycdw, dikutip pada Jumat (14/3/2025).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Bukannya kebalik, bang? Lo yang nyerang terus tiap hari," tulis seorang netizen.
"Yang waras ngalah," kata netizen lain. "Ngawur," tutur netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Razman Nasution Klaim Bikin Saksi Hotman Paris "Babak Belur" di Persidangan!
-
Jawaban Identik, Saksi Diduga Razman Diarahkan Hotman Paris Sebelum Sidang
-
Disebut Perusak Agama Islam, Gus Irfan Ternyata Pernah Dipromosikan Firdaus Oiwobo
-
Tiga Amalan yang Dilakukan Hotman Paris, Ada yang Membuatnya Diyakini Akan Masuk Islam
-
Hotman Paris Tanya Lebih Ganteng Mana Dibanding Razman Arif?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton