Suara.com - Selain Thariq Halilintar, momen Atta Halilintar menyaksikan laga Timnas Indonesia kontra Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, pada Selasa (26/3/2025) juga tak kalah menarik dibicarakan.
Berdasarkan pantauan, Atta Halilintar tidak bergabung sejak awal dengan rombongan Thariq. Dia datang secara terpisah bersama sang adik, Fateh Halilintar.
Atta Halilintar baru bergabung dengan rombongan Thariq setibanya di Stadion Gelora Bung Karno. Dia duduk di kursi belakang gawang atau berada di kawasan tribun Selatan.
Lewat akun Instagram pribadinya, Atta Halilintar mengabadikan momen menyaksikan skuad Garuda asuhan Patrick Klulivert unjuk gigi.
Dalam unggahan tersebut, Atta Halilintar tampak girang melakukan selebrasi saat Timnas Indonesia mencetak gol semata wayang Ole Romeny.
"Indonesia Piala Dunia, kami masih punya harapan," kata Atta Halilintar.
Selain momen selebrasi, Atta Halilintar juga mendadak membagikan unggahan video perbandingan wajahnya dengan Ole Romeny.
"Ole Halilintar ashiap," sambung Atta Halilintar.
Cuplikan unggahan video perbandingan wajah Atta Halilintar dengan Ole Romeny ini viral hingga menyebar luas ke sejumlah akun gosip.
Baca Juga: Tampil Gacor, Ole Romeny Tetap Perlu Pelapis yang Sepadan di Timnas Indonesia?
"Wajah Ole Romeny buat salfok netizen hingga disebut mirip Atta Halilintar," tulis akun gosip Instagram @pembasmi.kehaluan.reall, ditilik pada Kamis (26/3/2025).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen membenarkan adanya kemiripan Atta Halilintar dengan Ole Romeny.
"Mirip Atta, tapi ini versi gantengnya," tulis seorang netizen.
"Lah iya baru sadar mirip Atta," ucap netizen lain.
Sementara itu, sebagian netizen lain mengungkap jika kemiripan Atta Halilintar dan Ole Romeny semata karena penyuntingan video lewat Artificial Intelligence (AI).
"Ini diedit gak sih? Ntah lah cuma gua ngerasa kayaknya wajah aslinya gak kaya gitu, bagian mata keliatan kaya AI soalnya," kata netizen lain.
Berita Terkait
-
Gendong Timnas Indonesia, Ole Romeny: Saya Benar-benar Kelelahan
-
Ole Romeny: Striker Haus Gol, Puzzel Terakhir yang Dicari Timnas Indonesia?
-
Bangga Timnas Indonesia Menang, Aksi Pak Muh Tiru Selebrasi Ole Romeny Tuai Sorotan
-
Makna Mendalam Selebrasi Gol Ole Romeny: Ini Pesan untuk Anak-anak Muda Indonesia
-
Tampil Gacor, Ole Romeny Tetap Perlu Pelapis yang Sepadan di Timnas Indonesia?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI