Suara.com - Momen perayaan Idul Fitri 2025 ini dimanfaatkan dengan baik oleh Didit Prabowo.
Anak tunggal Prabowo Subianto dan Titiek Soeharto tersebut melalang buana untuk menjalin ikatan silraturahmi.
Ada satu kunjungan yang langsung menuai sorotan publik, di mana Didit Prabowo berkunjung ke kediaman Megawati Soekarnoputri.
Dilansir oeh Suara.com pada Rabu (2/4/2025), kedatangan Didit Prabowo tersebut bahkan diabadikan oleh Puan Maharani sebagai anak dari Megawati Soekarnoputri.
Kunjungan dari Didit juga semakin heboh usai diunggah oleh Puan melalui akun Instagram miliknya baru-baru ini.
Unggahan yang ditemani dengan sebuah foto manis bersama putri tercinta, Pinka Haprani.
"Silaturahmi," tulis Puan Maharani sebagai pembuka.
Kalimat pembuka tersebut kemudian diiringi dengan ucapan terima kasih oleh Puan Maharani.
Cucu dari Soekarno ini tidak sekadar berterima kasih kepada Didit Prabowo atas kunjungannya.
Baca Juga: Didit Prabowo Ajak Swafoto SBY Saat Lebaran, AHY Bilang Begini
Puan Maharani juga menyambut baik kehadiran dari Ketua MPR RI, Ahmad Muzani.
Ditambah pula, ada Ketua DPD RI, Sultan Bachtiar Najamudin yang berkunjung bersama Didit Prabowo.
"Terima kasih Mas Didit @didit.hediprasetyo," tulis Puan Maharani dalam unggahan yang sama.
"Ketua MPR RI Bapak Ahmad Muzani @ahmadmuzani2 dan Ketua DPD RI Bapak Sultan Bachtiar Najamudin @sbnajamudin," sambungnya.
Memang bukan hanya foto Didit Prabowo yang dipamerkan oleh Puan Maharani.
Namun foto yang memperlihatkan kedekatan putra tunggal Prabowo tersebut tidak bisa luput dari perhatian.
Tag
Berita Terkait
-
Rocky Gerung Komentari Didit Selfie Bareng Megawati saat Lebaran: Senyumnya Natural Sekali
-
Soal Rencana Pertemuan Megawati-Prabowo, Dasco Bilang Secepatnya: Tadi Udah Ngomong Sama Mba Puan
-
Didit Kunjungi Megawati Hingga Jokowi, Dasco: Cuma Silaturahmi Idul Fitri, Bawa Pesan Pak Prabowo
-
Puan Ungkap Sempat Ada Rencana Megawati Video Call dengan Prabowo saat Lebaran, Tapi Batal karena...
-
Ini Kata AHY Soal Peluang Pertemuan Prabowo, SBY dan Megawati Usai Lebaran
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Terkini
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik