Suara.com - Paula Verhoeven akhirnya buka suara mengenai hubungannya dengan Niko, pria yang diduga menjadi orang ketiga dalam rumah tangganya dengan Baim Wong.
Paula Verhoeven mengatakan Niko ibaratkan penengah di antara dirinya dan Baim Wong.
Kala itu, ibu dua anak ini sering merasa perbuatan dan perkataannya selalu salah di mata Baim Wong.
Karena itu, model asal Semarang ini mencoba mencurahkan isi hatinya dan meminta pandangan Niko sebagai teman dekat Baim Wong selama 25 tahun.
Sebab, Paula Verhoeven juga menilai Niko adalah sosok yang lebih dulu mengenal mantan suaminya.
"Saat itu aku merasa kesulitan, karena apapun yang saya ngomong dan lakukan itu selalu salah. Jadi, saya butuh bantuan orang lain untuk bagaimana ya yang tahu dia seperti apa," kata Paula Verhoeven dalam Youtube Deddy Corbuzier, Selasa (22/4/2025).
Selain Paula Verhoeven, Baim Wong juga suka cerita soal masalah rumah tangga mereka kepada Niko.
"Tapi, dia juga sama. Jadi, orang tersebut ini biasanya orang tengah kita," kata Paula Verhoeven.
Bahkan, Paula Verhoeven mengatakan mantan suaminya itu juga suka meminta tolong Niko untuk menegurnya ketika mereka sedang bertengkar.
Baca Juga: Hotman Paris Beberkan Trik untuk Lisa Mariana Agar Ridwan Kamil Mau Tes DNA
Atas dasar itulah, Paula Verhoeven menganggap Niko sebagai orang tengah atau penengah di antara dirinya dan Baim Wong.
"Jadi, kalau misalnya lagi berantem. Dia suka tolong dong kasih tahu istri gua. Jadi orang tengah," jelas Paula Verhoeven.
Baim Wong Tuduh Paula Verhoeven Selingkuh dengan Niko
Paula Verhoeven pun bingung ketika tiba-tiba dituding selingkuh dengan Niko oleh Baim Wong.
Sang model sempat mencari tahu soal pandangan Baim Wong mengenai perselingkuhan.
Rupanya, aktor 43 tahun itu beranggapan Paula Verhoeven yang berbincang dengan Niko ketika duduk dalam satu meja makan itu sudah dianggap sebagai selingkuh.
Berita Terkait
-
Cuma Duduk Ngobrol Semeja dengan Niko, Paula Verhoeven Langsung Dituduh Selingkuh Oleh Baim Wong
-
Nikahi Paula Verhoeven Gara-Gara Kasihan, Baim Wong Ternyata Sudah Berulang Kali Minta Cerai
-
Deolipa Yumara Sebut Langkah Paula Verhoeven Laporkan Hakim ke Komisi Yudisial Sah-Sah Saja
-
Hotman Paris Yakin Bisa Nafkahi Paula Verhoeven Lebih Besar dari Baim Wong, Raffi Ahmad Sampai Syok
-
Paula Verhoeven Dinyatakan Terbukti Selingkuh, Kuasa Hukum: Itu Tidak Ada di Putusan Cerai
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV