Melalui postingan Instagram-nya, ibu tiri dari Azka Corbuzier itu mengumumkan bahwa ia membuka kesempatan kuliah gratis bagi siswa SMA yang ingin lanjut jenjang sarjana.
"Total kuota tahun ini ada 8. Di mana aku akan pilih 2 anak yang lulus jalur prestasi/SNBT di PTN," tulisnya di caption.
Sebanyak 8 calon mahasiswa itu dipilih masing-masing dua dari fakultas kedokteran, kedokteran hewan, keperawatan dan hukum.
"Kenapa 4 fakultas tersebut? Aku ingin nantinya mereka bisa menolong sesama baik manusia maupun makhluk hidup lainnya. Aku dan #teamsab akan melakukan seleksi seperti biasa, dan tentunya beasiswa gratis ini KHUSUS untuk yang punya kendala finansial," paparnya.
Sabrina memperingatkan kepada anak SMA dengan orangtua yang masih mampu membayar kuliah untuk tidak mendaftar program beasiswanya.
"Karena kami fokus untuk adik-adik yang punya masalah finansial tapi tahun ini lulus SMA," pungkasnya. Ia menegaskan bahwa biaya kuliah ditanggung oleh dirinya sendiri.
Pernikahan Sabrina Chairunnisa dengan Deddy Corbuzier
Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa resmi menikah pada Senin, 6 Juni 2022, setelah menjalin hubungan selama sembilan tahun. Pernikahan mereka berlangsung secara tertutup di Hotel Fairmont Jakarta dan diumumkan melalui video singkat di kanal YouTube Deddy.
Prosesi akad nikah dihadiri oleh sekitar 20 orang, termasuk keluarga dan sahabat dekat. Gus Miftah bertindak sebagai penasihat pernikahan, sementara Jenderal (Purn) A.M. Hendropriyono dan Jaksa Agung ST. Burhanuddin menjadi saksi nikah.
Baca Juga: Deddy Corbuzier Cium Kejanggalan, Paula Verhoeven dan Istri Niko Justru Masih Berteman Baik
Deddy mengungkapkan bahwa alasan baru menikah setelah sembilan tahun adalah karena ingin memastikan putranya, Azka Corbuzier, siap dan mandiri sebelum ia menikah lagi.
Berita Terkait
-
Balasan Menohok Sabrina Chairunnisa Dicibir Belum Punya Anak dari Deddy Corbuzier
-
Kuliti Habis Paula Verhoeven, Denny Sumargo Pertanyakan Level Kebahagiaan Pernikahan Baim Wong
-
Paula Verhoeven Merasa Baim Wong Bunuh Karakternya sebagai Ibu: Cerai ya Cerai Aja
-
Deddy Corbuzier Pertanyakan Dugaan KDRT Baim Wong ke Istri, Reaksi Paula Verhoeven Jadi Sorotan
-
Deddy Corbuzier Cium Kejanggalan, Paula Verhoeven dan Istri Niko Justru Masih Berteman Baik
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV