Suara.com - Bunda Iffet ibunda dari Bimbim Slank mengembuskan napas terakhir pada Sabtu (26/4/2025) sekitar pukul 11 malam di usia 87 tahun.
Belum lama ini kesehatan Bunda Iffet dikabarkan menurun hingga harus dirawat di rumah sakit.
Pihak keluarga mengabarkan bahwa Bunda Iffet mengalami komplikasi penyakit seperti diabetes dan jantung.
Jenazah pemilik nama Iffet Veceha Sidharta tersebut lantas dimakamkan di TPU Karet Bivak pada Minggu, 27 April 2025.
Sebagai sosok 'ibu' bagi band Slank, kepergian Bunda Iffet turut meninggalkan duka mendalam bagi sederet artis Tanah Air terutama para musisi.
Intip potret kenangan artis bareng Bunda Iffet dan sejumlah cerita kebaikan almarhumah semasa hidup berikut ini.
1. Bunda Iffet bareng Irfan Hakim
Irfan Hakim membagikan momen terakhir Bunda Iffet berkunjung ke rumahnya sambil berinteraksi dengan sejumlah hewan.
Bunda Iffet tampak begitu bahagia meski tubuhnya kala itu tak lagi bebas bergerak dan hanya bisa duduk di kursi roda.
Bagi Irfan Hakim, Bunda Iffet merupakan sosok ibu untuk banyak orang.
Baca Juga: Inul Daratista Ungkap Titiek Puspa Sering Mandi Pakai Air Mineral, Apa Saja Manfaatnya?
2. Bunda Iffet bareng Bunga Citra Lestari
Bunda Iffet rupanya bude dari Tiko Aryawardhana suami Bunga Citra Lestari alias BCL.
Beberapa waktu lalu mereka bertemu di pemakaman kerabat. Keluarga Bunda Iffet dan BCL kompak mengenakan busana serba putih.
BCL mengucapkan selamat jalan, sementara Tiko mengungkap rasa bangganya punya bude yang seorang rocker dan selalu menginspirasi.
3. Bunda Iffet dan Inul Daratista
Setelah Titiek Puspa, Inul Daratista kembali kehilangan salah satu sosok yang berharga dalam hidupnya yaitu Bunda Iffet.
Inul terlihat sangat akrab dengan Bunda Iffet, bahkan mencium dan memeluknya saat bertemu apabila sedang sepanggung dengan Slank.
Inul hanya bisa mendoakan agar Slank tetap kuat meski Bunda Iffet tidak lagi menemani panggung-panggung mereka di masa depan.
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Ibu: Kisah Cinta dan Kesabaran Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Narkoba
-
Pujian Setinggi Langit Kaka Slank di Depan Makam Bunda Iffet
-
Rumah Duka Bunda Iffet Banjir Karangan Bunga: Ganjar Pranowo Beri Pelukan Haru untuk Bimbim Slank!
-
Raffi Ahmad Kenang Momen Terakhir Bertemu Bunda Iffet, Sempat Belikan Kado Mewah dan Spesial
-
Bunda Iffet Begitu Dicintai Semasa Hidup, Armand Maulana Punya Buktinya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026