Suara.com - Bunda Iffet ibunda dari Bimbim Slank mengembuskan napas terakhir pada Sabtu (26/4/2025) sekitar pukul 11 malam di usia 87 tahun.
Belum lama ini kesehatan Bunda Iffet dikabarkan menurun hingga harus dirawat di rumah sakit.
Pihak keluarga mengabarkan bahwa Bunda Iffet mengalami komplikasi penyakit seperti diabetes dan jantung.
Jenazah pemilik nama Iffet Veceha Sidharta tersebut lantas dimakamkan di TPU Karet Bivak pada Minggu, 27 April 2025.
Sebagai sosok 'ibu' bagi band Slank, kepergian Bunda Iffet turut meninggalkan duka mendalam bagi sederet artis Tanah Air terutama para musisi.
Intip potret kenangan artis bareng Bunda Iffet dan sejumlah cerita kebaikan almarhumah semasa hidup berikut ini.
1. Bunda Iffet bareng Irfan Hakim
Irfan Hakim membagikan momen terakhir Bunda Iffet berkunjung ke rumahnya sambil berinteraksi dengan sejumlah hewan.
Bunda Iffet tampak begitu bahagia meski tubuhnya kala itu tak lagi bebas bergerak dan hanya bisa duduk di kursi roda.
Bagi Irfan Hakim, Bunda Iffet merupakan sosok ibu untuk banyak orang.
Baca Juga: Inul Daratista Ungkap Titiek Puspa Sering Mandi Pakai Air Mineral, Apa Saja Manfaatnya?
2. Bunda Iffet bareng Bunga Citra Lestari
Bunda Iffet rupanya bude dari Tiko Aryawardhana suami Bunga Citra Lestari alias BCL.
Beberapa waktu lalu mereka bertemu di pemakaman kerabat. Keluarga Bunda Iffet dan BCL kompak mengenakan busana serba putih.
BCL mengucapkan selamat jalan, sementara Tiko mengungkap rasa bangganya punya bude yang seorang rocker dan selalu menginspirasi.
3. Bunda Iffet dan Inul Daratista
Setelah Titiek Puspa, Inul Daratista kembali kehilangan salah satu sosok yang berharga dalam hidupnya yaitu Bunda Iffet.
Inul terlihat sangat akrab dengan Bunda Iffet, bahkan mencium dan memeluknya saat bertemu apabila sedang sepanggung dengan Slank.
Inul hanya bisa mendoakan agar Slank tetap kuat meski Bunda Iffet tidak lagi menemani panggung-panggung mereka di masa depan.
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Ibu: Kisah Cinta dan Kesabaran Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Narkoba
-
Pujian Setinggi Langit Kaka Slank di Depan Makam Bunda Iffet
-
Rumah Duka Bunda Iffet Banjir Karangan Bunga: Ganjar Pranowo Beri Pelukan Haru untuk Bimbim Slank!
-
Raffi Ahmad Kenang Momen Terakhir Bertemu Bunda Iffet, Sempat Belikan Kado Mewah dan Spesial
-
Bunda Iffet Begitu Dicintai Semasa Hidup, Armand Maulana Punya Buktinya
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional
-
Raisa Curhat Lagi Patah Hati di Atas Panggung: Semua Orang Tahu