Suara.com - Pernyataan Veronica Tan sebagai Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) menjadi viral dan dikutip di berbagai akun sosial media.
Salah satu akun yang mengunggah kutipan pernyataan mantan istri Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) ini adalah akun @undercover.id pada Selasa, 29 April 2025.
Dalam pidatonya di acara pembukaan pelatihan pengembangan kapasitas usaha untuk UMKM di Cilacap, Jawa Tengah, perempuan 47 tahun ini menyangkal kata-kata populer "banyak anak, banyak rezeki".
Menurutnya, justru kebalikannya jika ingin punya banyak uang jangan punya banyak anak.
"Kalau mau banyak duit, jangan banyak anak," pernyataannya yang kemudian viral dan ditanggapi banyak netizen.
Kebanyakan dari publik zaman sekarang setuju dengan pernyataan perempuan berdarah Tionghoa ini.
"Akhirnya ada orang penting yang speak up ginian, kali ini gw bener-bener 1000% setuju wkwkwkkwk," celetuk netizen.
"Yesss, Fakta! Biaya pendidikan sekarang mahal bestie," komentar netizen.
"Melihat potren zaman now, kayaknya ibu Wamen betul deh," netizen lain setuju.
Baca Juga: Ahok Dampingi Nicholas Sean Sumpah Dokter, Justru Veronica Tan yang Disanjung
Namun tak semuanya setuju dengan pernyataan Wamen Veronica, tetap ada yang mengkritiknya. Ini karena dinilai tak pantas diucapkan di depan publik.
"Gak ada salahnya sama statement ini, bisa jadi benar. Cuman ya gak gini juga cara statementnya, untuk seorang Wamen di bidang itu," komentar netizen.
"Kalau mau banyak duit, 19 juta lapangan kerjanya disediakan, iya nggak bro Gibran," komentar netizen menjadi melebar menyentil Wapres Gibran Rakabuming Raka,
Terlepas dari pro kontra pernyataan sang wamen, muncul pertanyaan berapa anak Veronica Tan?
Dari pernikahannya dengan Ahok, Veronica Tan memiliki tiga anak yang kini sudah dewasa. Siapa saja mereka?
Berita Terkait
-
Hotman Paris Merasa Lebih Superior dari Ahok: Dia Nggak Punya Partai, Koneksi Dikit
-
Adu Harta Kekayaan Veronica Tan dan Ahok: Wamen PPPA Vs Eks Komisaris Pertamina
-
Bagikan MBG ke Balita, Veronica Tan Ditangisi Nenek yang Antar Cucu Agar Dapat Makan Gratis
-
Makan Bergizi Gratis untuk Balita dan Ibu Hamil Mulai Digelar
-
Agar Anak Tidak Stunting, Veronica Tan Ingatkan Bumil Selalu Konsumsi Makanan Bergizi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Bukan Resepsi Kedua, Amanda Manopo Bakal Gelar Syukuran Pernikahan Bareng Keluarga
-
Urutan Film Now You See Me, Biar Gak Bingung Pas Nonton Now You Don't
-
Kilau Nancy Ajram: Perkawinan Spektakuler Musik dan Mode dalam Balutan Gaun Ivan Gunawan
-
Sinopsis Film Hotel Mumbai: Potret Ngeri dan Heroik di Balik Tragedi Serangan Teror 26/11
-
Perjalanan Davika Hoorne dan Ter Chantavit, Bertemu di Film Pee Mak hingga Berlabuh ke Pelaminan
-
Jefri Nichol Ditelepon Ameera Khan Saat Live Main Game, Ekspresi Panik Jadi Sorotan
-
Isu Perundungan Bawa Fedi Nuril Tampil di Film Horor "Qorin 2"
-
Pelaku Hiburan Tolak Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ada Sineas hingga Musisi
-
Deretan Film Adipati Dolken dan Mawar De Jongh, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Rekomendasi 5 Film Disney Terbaik 2025, Dari Superhero Hingga Live-Action