Suara.com - Sorotan secara masif diarahkan untuk Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi.
Seiring besarnya daya tarik masyarakat atas media sosial, Dedi Mulyadi menjelma menjadi seorang Content Creator.
Sayangnya, kemunculannya dalam beberapa konten dinilai kontroversial.
Mulai dari teguran yang disampaikan kepada bawahan, yaitu Bupati Indramayu, Lucky Hakim.
Hingga yang terkini, adu argumen antara dirinya dan seorang pelajar bernama Aura Cinta yang ternyata artis sinetron, menyita cukup perhatian.
Tentu saja ada yang menyukai karakter Dedi Mulyadi yang 'up to date' dan kekinian sebagai seorang politikus.
Namun pada momentum yang sama, sikap Dedi yang 'serba media sosial' membuat kehidupan pribadinya mengundang beribu pertanyaan.
Satu di antaranya terkait siapa sebenarnya yang menjadi istri dari Gubernur Jawa Barat kelahiran Subang ini?
Bukan hal yang baru bila seseorang menaiki jabatan di pemerintahan, sosok istri atau suami turut menjadi sorotan.
Baca Juga: MUI Fatwakan Vasektomi Haram, Bagaimana Hukum KB untuk Perempuan dalam Islam?
Sebut saja, Atalia Praratya selaku istri Ridwan Kamil yang bahkan memiliki penggemar saat suaminya memangku jabatan sebagai Gubernur Jawa Barat.
Lantas, siapa kah istri dari Dedi Mulyadi?
Akankah sosok tersebut berhasil menggeser posisi Atalia Praratya sebagai istri Gubernur Jawa Barat periode 2018-2023 lalu?
Penelusuran yang dilakukan Suara.com menghasilkan beberapa nama yang cukup menarik.
Sayangnya, berdasarkan penelusuran per Senin, 5 Mei 2025, tidak ada satu pun nama di bawah ini yang berhasil menggaet posisi sebagai istri Gubernur Jawa Barat.
Nama-nama di bawah ini adalah nama yang tinggal kenangan hingga berakhir hanya menjadi rumor.
Berita Terkait
- 
            
              Klarifikasi Soal Adu Mulut dengan Dedi Mulyadi, Aura Cinta: Itu Semua Spontan
 - 
            
              Dedi Mulyadi Mau Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Mensos Gus Ipul: Perlu Waktu Buat Mencerna Idenya
 - 
            
              Dedi Mulyadi Ngeluh Orang Miskin Banyak Anak, Dokter Tirta Beri Reaksi Mengejutkan
 - 
            
              Usai Digusur dan Debat dengan Dedi Mulyadi, Aura Cinta Malah Dapat Rezeki Nomplok
 - 
            
              Digembleng Tentara, Dedi Mulyadi Sebut Para Siswa Sehat dan Bahagia: Mereka Bukan Anak Nakal Lagi
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
 - 
            
              4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Beda Latar Belakang Pendidikan Raisa Vs Sabrina Alatas, Hamish Daud Terpikat Wanita Cerdas?
 - 
            
              Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
 - 
            
              Terungkap, Ini Wasiat di Balik Keputusan Kremasi Jenazah Ayah Jerome Polin
 - 
            
              Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
 - 
            
              Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
 - 
            
              Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
 - 
            
              Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa