Suara.com - Boyband asal Jepang bentukan HYBE, &TEAM bersiap menggelar konser pertamanya di Indonesia.
Hal ini diumumkan langsung oleh Mecima Pro selaku pihak promotor dalam postingan di Instagram beberapa waktu lalu.
Di situ, Mecima Pro membagikan poster konser dari &TEAM.
Para member tampak tampil gahar dengan background serba merah. Di atas mereka terlihat gambar serigara dengan warna senada.
"[ANNOUNCEMENT] 2025 &TEAM CONCERT TOUR ‘AWAKEN THE BLOODLINE’ IN JAKARTA," tulis Mecima Pro sebagai keterangan gambar.
Dari postingan itu terungkap bahwa grup &TEAM akan manggung pada Minggu, 15 Juni 2025.
Mereka dijadwalkan naik pentas tepat pukul 18.30 WIB di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang.
"Serigala telah bangkit, dan Jakarta akan gemetar," kata Mecima Pro.
"Panggung spektakuler, energi yang tak tertandingi, dan penampilan yang tak terlupakan menanti," sambungnya lagi.
Baca Juga: BELIFT LAB Pastikan ILLIT Comeback Juni Ini Usai Hiatus 8 Bulan
Di unggahan tersebut, sang promotor pun meminta para penggemar &TEAM, LUNÉ untuk tidak melewati momen ini.
Mengingat ini kali perdana &TEAM ke Tanah Air dan berjumpa dengan para penggemar Indonesia.
"LUNÉ, jangan sampai ketinggalan," tutur Mecima Pro.
Harga tiket konser &TEAM
Seiring dengan pengumuman ini, Mecima Pro juga sudah merilis daftar harga tiket konser.
Dari postingan yang ada terungkap bahwa kategori tiket terbagi menjadi empat.
Berita Terkait
-
Rayakan Ultah Ke-25, Wali Gelar Tur Konser 'Cari Jodoh' Keliling Asia
-
Legacy: Symphony of Dreams Hipnotis Jakarta, Persembahan Konser Memukau Lintas Generasi
-
Cakra Khan dan Balawan Gebrak Java Jazz 2025: Tribut untuk The Beatles yang Spektakuler
-
Rayakan Cinta Lewat Musik, KOSTCON 2025 Guncang Jakarta dengan Konser OST Spektakuler
-
Mecima Pro Minta Maaf Atas Kontroversi Konser Day6 di Stadion Madya GBK, Janji Bakal Berbenah Diri
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
-
Statistik Brutal Dean James: Bek Timnas Indonesia Jadi Pahlawan Go Ahead Eagles di Liga Europa
Terkini
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah
-
Kapal Aktivis Pengangkut Bantuan Diadang Pasukan Israel, Wanda Hamidah: Ini Tindakan Ilegal
-
6 Bulan 'Ngebom' di New York, Pandji Pragiwaksono Nangis Menghadap Patung Liberty
-
Film Antologi 4 Kisah Perempuan Penuh Makna, Disutradarai 4 Perempuan Tampil Memukau di JWC 2025
-
Soimah dan Andhika Pratama Bahas Persaingan 'Tak Sehat' di Dunia Artis
-
Tak Sanggup Lagi Biayai Pengobatan Korban yang Ditabrak, Nadya Almira Minta Bantuan Polisi
-
Masih Akui Mantan Ganteng, Ini Jawaban Tasya Farasya Jika Diajak Rujuk Ahmad Assegaf
-
Tak Minta Ganti Rugi, Keluarga Korban Cuma Punya Satu Permintaan ke Nadya Almira
-
Tiru Gaya Makeup Mahalini Raharja, Fuji Dituding Ngarep Masuk Circle Istri Rizky Febian
-
Soimah Ungkap Pernah Tinggal di Garasi Bengkel Saat Merintis Karier di Jakarta