Francis lewat media sosialnya mengungkap jika lagu tersebut ditulis pada 2021. Tak sendirian, lagi itu ditulis bersama dengan Neil Ormandy, Liv Miraldi, Sean Fischer, Martin Wave, Enrique Maza, dan Ellie Suh.
Ia merasa sangat terhormat bisa ambil bagian dalam proyek Jin. Lagu itu lalu diterjemahkan ke dalam bahasa Korea.
3. Lokasi Syuting Video Klip di Singapura
Seperti sudah disinggung sebelumnya video klip Don’t Say You Love Me diambil di salah satu destinasi wisata ternama di Singapura.
Nah, ternyata memang pembuatan video klip itu dilakukan di Singapura atas kerjasama Singapore Tourism Board dan BIGHIT MUSIC.
Berbagai lokasi ikonik digunakan sebagai latar, seperti National Gallery Singapore, Singapore Flyer, Gardens by the Bay, dan Anderson Bridge.
Lokasi lain seperti Keng Eng Kee Seafood dan Goldhill Plaza juga turut tampil, menampilkan sisi kota yang autentik dan dinamis.
4. Beradu Akting dengan Shin Se Kyung
Suara.com - Model yang jadi lawan Jin BTS dalam video klip itu adalah artis ternama Korea Selatan, Shin Se Kyung. Artis yang populer lewat drama seperti Run On dan Captivating the King ini tampil menawan.
Baca Juga: Rayakan Cinta Lewat Musik, KOSTCON 2025 Guncang Jakarta dengan Konser OST Spektakuler
Chemistry keduanya di layar menuai banyak pujian dan dianggap setara dengan adegan drama Korea sungguhan. Apalagi penampilan Shin Se Kyung dan Jin dalam video klip dipandang sangat serasi karena selalu mengenakan outfit senada.
Tak heran jika Army pun dibuat terpana dengan keindahan lagu serta video klip yang Jin persembahkan untuk para penggemarnya ini.
Itu tadi beberapa fakta menarik album baru Jin BTS yang menampilkan unsur Indonesia di dalamnya. Termasuk keterlibatan orang Indonesia dalam penulisan salah satu di dalam album terbarunya.
Gimana apa kamu sudah mendengarkan lagu-lagu dari album terbaru Jin BTS?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Manggung di Far East Music City, Kang Daniel Singgung Konser Terakhir Wanna One di Indonesia
-
Ayu Ting Ting Siap Konser Tunggal Perdana di Depok 9 Agustus Mendatang
-
Digelar Bulan Depan, Intip Bocoran Harga dan Cara Beli Tiket Konser &TEAM di Indonesia
-
Rayakan Ultah Ke-25, Wali Gelar Tur Konser 'Cari Jodoh' Keliling Asia
-
Legacy: Symphony of Dreams Hipnotis Jakarta, Persembahan Konser Memukau Lintas Generasi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert