Meski di antara komentar yang diberikan, tetap ada warganet yang mencoba untuk berprasangka baik.
Warganet tersebut menilai bila Tsania tidak akan mendoakan hal yang buruk untuk Atalarik, terutama mengingat anak-anaknya diasuh oleh sang mantan suami.
Tsani sendiri belum memberikan respons secara langsung soal musibah yang menimpa Atalarik Syach.
Namun terpantau oleh Suara.com pada Senin, 19 Mei 2025, sebuah unggahan berupa video dibagikan oleh Tsania Marwa.
Apa yang tertulis di sana benar-benar menohok, menyinggung perbandingan antara manusia dan iblis.
Tsania seolah menyebutkan bahwa iblis lebih baik ketimbang manusia, di mana sosok manusia yang dimaksudkan masih menjadi tanda tanya.
"Iblis lebih alim daripada manusia," tulis Tsania Marwa.
Selain keterangan dalam bentuk tulisan di video tersebut, apalagi yang ingin disampaikan oleh Tsani Marwa?
Agama dan Kemanusiaan
Baca Juga: Rumah Atalarik Syach Dirobohkan, Kenangan Tsania Marwa Nangis di Depan Gerbang Viral Lagi
Konten yang dibagikan oleh ibu dari dua anak ini sebenarnya menarik.
Tsania mencoba menunjukkan keterikatan antara agama dan manusia, di mana belajar agama berarti juga belajar soal manusia--termasuk sifat/karakter yang dimiliki.
"Jika kamu belajar tentang agama, belajar pula tentang kemanusiaan," bunyi isi dari video yang dibagikan oleh Tsania Marwa.
Secara tidak langsung menurut Tsania Marwa, menjadi manusia yang baik tidak sekadar menjaga atau menjalankan ibadah.
Menjadi manusia yang baik atau alim juga berkaitan dengan bagaimana menghargai orang lain.
"Supaya kamu tidak hanya rajin ibadah, namun juga menghargai orang lain," tambah Tsania Marwa dalam video tersebut.
Berita Terkait
-
Bagaimana Cara Koruptor Dalam Penjara Menang Sengketa Tanah Lawan Atalarik Syach
-
Apa Pekerjaan Attila Syach Sekarang? Bayar Tanah Sengketa Atalarik Syach Rp850 Juta
-
Profil dan Profesi Attila Syach, Adik Atalarik Syach yang Pernah Bikin Wulan Guritno Pingsan
-
Respons Atalarik Syach Kena Karma Usir Tsania Marwa, Kini Tanahnya Dieksekusi
-
Ada Kesepakatan Rp850 Juta, Sengketa Tanah Atalarik Syach Berakhir Damai
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
Terkini
-
Top 10 Negara dengan Wanita Tercantik Sedunia, Indonesia Peringkat Berapa?
-
Jelajahi Dunia Sihir Wicked di Singapura, Bertemu Ariana Grande hingga Sapa Raisa di Yellow Carpet
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan