Ustaz Yahya mengatakan orang tersebut sempat mengatakan dirinya bertanggung jawab atas semua yang karam di laut dan apapun yang dimakan ikan.
"Saya tahu, semua yang karam di laut, semua yang dimakan ikan itu saya pertanggung jawabkan kata dia," katanya.
Ustaz Yahya Waloni juga dipandang orang-orang gila, karena tak seorang pun mengetahui sosok penjual ikan yang dimaksudnya.
Menurut warga, tak ada penjual ikan yan naik sepeda sambil meniup keong seperti yang digambarkan oleh Ustaz Yahya Waloni.
"Kalau orang bawa ikan di sepeda pasti bau, tapi dia enggak. Setelah habis kejadian itu, saya tanya orang kampung, katanya gak ada penjual ikan yang tiup pakai keong gitu. Jadi, orang anggap saya gila waktu itu," katanya.
Meski begitu, Ustaz Yahya yang juga tak pernah merasakan ketenangan dalam hidup akhirnya bisa merasa lebih tenang ketika bertemu penjual ikan tersebut.
Dengan penjual ikan tersebut, dirinya juga selalu diminta membaca surat Al Qadr, bahkan sebelum hafal surat Al Fatihah.
"Tapi, semasa saya hidup tak pernah saya mengalami ketenangan sewaktu saya ketemu (penjual ikan). Sebelum saa hafal surat Al Fatihah, 4 menit kita ulang ayat itu (Surat Al Qadr) dengan beliau," ujarnya.
Karena menurut penjual ikan tersebut, Ustaz Yahya Waloni ingin pindah Islam tetapi menghadapi banyak kebingungan sehingga surat tersebut disarankan untuk terus-menerus dibaca.
Baca Juga: Diakui Verrell Bramasta Sebagai Pasangan, Fuji Malu-Malu: Nanti Saya Salah Jawab
"3 kali kita jumpa, dari awal disuruh baca surat itu. Katanya, kamu mau masuk Islam tapi kamu orang yang bingung. Saya tanya, kok kamu tahu," ujarnya.
Setelah itu, Ustaz Yahya Waloni akhirnya memutuskan pindah Islam tepat di bulan Ramadhan.
"Karena, saya masuk Islam bulan Ramadhan. 17 Ramadhan, 18 saya bersyahadat," lanjutnya.
Sebagai informasi, Ustaz Yahya Waloni, tokoh yang dikenal sebagai mualaf dan pendakwah dengan latar belakang mantan pendeta, meninggal dunia pada Jumat siang, 6 Juni 2025.
Beliau wafat ketika sedang menyampaikan khutbah Jumat di Masjid Darul Falah, yang terletak di Jalan Aroepala, kawasan Minasa Upa, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Peristiwa memilukan itu terjadi di tengah-tengah penyampaian khutbah kedua.
Berita Terkait
-
Di Tengah Kisruh Royalti, Rhoma Irama Beri Kejutan: Silakan Nyanyi Lagu Saya Sepuasnya
-
Kisah Ustaz Yahya Waloni Pernah Mati Suri Usai Khotbah
-
Kronologi Ustaz Yahya Waloni Meninggal Dunia, Sempat Melihat Hewan Kurban Disembelih
-
5 Pendakwah Indonesia Meninggal Saat Ceramah, Terbaru Ustaz Yahya Waloni
-
13 Fakta Perjalanan Hidup Ustaz Yahya Waloni, Dari Pendeta Hingga Ulama Kontroversial
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah