Suara.com - Ahmad Dhani bikin geger setelah membagikan konten berjudul "Kompilasi Gibah dan Fitnah Maia Estianty di Saat Sudah Punya Suami".
Di awal konten yang dibagikan pada Senin, 30 Juni 2025 tersebut, Ahmad Dhani mengaku hanya ingin membela Safeea dan Ali yang ibunya terus difitnah dan digunjing.
Kemungkinan konten Ahmad Dhani berkaitan dengan Safeea, putrinya dengan Mulan Jameela, yang ramai di-bully setelah pernikahan Al Ghazali.
Safeea seolah harus menerima konsekuensi perbuatan ibunya di masa lalu dengan komentar-komentar julid netizen.
Bukannya melaporkan netizen yang julid, Ahmad Dhani justru menyerang Maia Estianty sang mantan istri.
Selain potongan video Maia Estianty membicarakan masa lalu rumah tangganya dengan Ahmad Dhani di beberapa podcast, momen Al Ghazali, El Rumi, dan Dul Jaelani diwawancara Kak Seto juga ditampilkan.
Ahmad Dhani seolah ingin mengingatkan Maia Estianty bahwa anak-anak mereka memilih dirinya.
"Kalau kemudian sampai terjadi ayah dan bunda harus berpisah, tentu kalian, terutama Al harus memilih. Pilihan Al gimana?" tanya Kak Seto kepada Al Ghazali.
Baca Juga: Ahmad Dhani Tantrum Bikin Kompilasi Video Gibah dan Fitnah Maia Estianty
Ketika berbincang-bincang dengan Kak Seto, usia Al Ghazali kala itu diperkirakan 10 tahun.
Al Ghazali sebagai anak pertama mengaku lebih dekat dengan Ahmad Dhani sehingga memilih tinggal bersama sang ayah apabila orangtuanya berpisah.
"Pilih ikut ayah. Karena lebih deket, kalau tidur sering ditemenin. Bisa ngajarin sejarah, tidak terlalu memaksa kalau belajar. Ya udah jam segini terserah aku mau stop jam berapa," terang Al Ghazali.
Pertanyaan yang sama diberikan Kak Seto kepada El Rumi. Jawaban kekasih Syifa Hadju tersebut di usia sekitar 8 tahun hampir sama dengan sang kakak.
"Ikut ayah. Karena ayah nggak maksa, habis itu sering ngajarin sejarah. Sering nemenin tidur sama baik," kata El Rumi.
Begitu pun Dul Jaelani yang kira-kira berusia 7 tahun saat orangtuanya bercerai, lebih ingin tinggal bersama Ahmad Dhani.
Berita Terkait
-
Cuek Disentil Ahmad Dhani Soal Gibah dan Fitnah, Maia Estianty Asyik Nonton Konser Beyonce
-
Ahmad Dhani Sebut Selingkuh Lebih Menguntungkan Ketimbang Diselingkuhi
-
Bahas Fitnah Maia Demi Bela Anak Mulan Jameela, Ahmad Dhani Dihujat Tak Pikirkan Perasaan Al El Dul
-
Gunakan Ceramah Ustaz Adi Hidayat, Ahmad Dhani Bela Mulan Jameela dari Tuduhan Maia Estianty
-
Ahmad Dhani Dihujat Usai Unggah Video Kumpulan Ucapan Maia Estianty yang Dinilai Gibah dan Fitnah
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI