Beberapa dari mereka secara terbuka mengajak Bob Vylan untuk datang manggung di Indonesia.
"Bob Vylan nggak mau ke Indonesia kah? Mumpung Maher Zain lewat," kata akun bernama @mementomolli.
Muncul juga seruan menyatukan kekuatan solidaritas digital untuk melawan pembatalan sepihak.
Banyak dari pengikut Kunto Aji yang sudah mulai ikut memutar lagu-lagu Bob Vylan di berbagai platform musik digital.
"Langsung stream mereka tadi pas berangkat kerja. Ternyata bagus! Health is Wealth looping terus nih," tutur akun bernama @supernovin.
"First-time punk listener here. Syok, ternyata gue menikmati," timpal akun bernama @collectingwingko.
Di luar itu, seruan 'Death to the IDF' turut memenuhi kolom komentar unggahan Kunto Aji.
Untuk diketahui, yel-yel serupa juga yang membuat aksi panggung Bob Vylan di Glastonbury Festival mendapat sorotan tajam masyarakat internasional.
Yel-yel 'Death to the IDF' sendiri sebenarnya bukanlah frasa baru bagi mereka yang pro terhadap Palestina.
Baca Juga: Yuni Shara Bawakan 35 Lagu di Konser 35 Tahun Berkarya, Promotor Pastikan Bayar Royalti ke LMK
Frasa ini merupakan slogan perlawanan yang sering diteriakkan dalam berbagai aksi demonstrasi pro-Palestina terhadap Israel Defense Forces atau Pasukan Pertahanan Israel.
Bagi para aktivis dan pendukung Palestina, yel-yel ini adalah ekspresi kemarahan dan perlawanan terhadap operasi militer IDF yang mereka anggap sebagai bentuk penindasan dan agresi.
Popularitasnya meningkat secara signifikan seiring dengan eskalasi konflik dan penyebaran informasi melalui media sosial, menjadikannya salah satu slogan yang paling dikenal dalam gerakan solidaritas global untuk Palestina.
Lantaran diviralkan Bob Vylan, Lucas Gage selaku pembuat lagu 'Boom Boom Tel Aviv' melahirkan karya baru serupa lewat 'Death to the IDF'.
Berita Terkait
-
Konser Maher Zain di Indonesia Digantung, Label Sang Artis Disomasi
-
EVNNE Bakal Tampil di Jakarta, Ini Detail Konser 'SET N GO' 2025
-
STAYC Getarkan Jakarta, Awali Tur Dunia 2025 dengan Energi Penuh Gairah
-
G-Dragon Konser di Jakarta! 5 Hotel Strategis Ini Bisa Dibooking Buat Bikin Nonton Makin Nyaman
-
Beyonce Alami Insiden Mengerikan Saat Konser, Mobil yang Digantung Nyaris Terjatuh
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi