Glass Heart berkisah tentang Akane Saijo (Yu Miyazaki), seorang mahasiswi dan drummer yang tiba-tiba dikeluarkan secara tak adil dari band-nya.
Kemudian nasibnya berubah saat Naoki Fujitani mengenali bakatnya dan mengajaknya bergabung di band barunya, TENBLANK.
Gitaris Sho Takaoka (Keita Machida) dan pianis Kazushi Sakamoto (Jun Shison) juga bergabung di band tersebut. Saksikan serial yang juga dibintangi oleh Masaki Suda ini mulai 31 Juli 2025 mendatang di Netflix.
3. Soul Mate
Aktor sekaligus penyanyi Korea Taecyeon 2PM yang saat ini membintangi drakor The First Night With the Duke ternyata punya serial Jepang baru yang akan rilis bulan depan.
Berjudul Soul Mate, Taecyeon akan beradu akting dengan aktor Jepang Hayato Isomura. Drama ini kabarnya akan tayang di Netflix mulai bulan Agustus 2025.
Berlangsung selama 10 tahun dan berlatar di berbagai kota di dunia termasuk Berlin, Seoul, dan Tokyo, Soul Mate akan menyoroti hubungan Ryu Narutaki (Hayato Isomura) dan Hwang Yo Han (Taecyeon) saat mereka menyembuhkan luka satu sama lain.
4. Alice in Borderland Season 3
Musim terbaru dari Alice in Borderland menjadi salah satu series Jepang tayang paruh kedua 2025 di Netflix yang paling ditunggu selanjutnya. Masih dibintangi oleh Kento Yamazaki dan Tao Tsuchiya sebagai pemain utama, penonton akan kembali disuguhkan permainan mematikan di Season baru ini.
Baca Juga: Sinopsis dan Fakta Menarik Serial Ejakulasi Dini, Langsung jadi Trending!
Alice in Borderland Season 3 dimulai sejak Ryohei Arisu (Kento Yamazaki) dan Yuzuha Usagi (Tao Tsuchiya) kembali ke dunia nyata usai menyelesaikan permainan di Borderland. Kini keduanya sudah menikah dan hidup bahagia sebagai pasangan suami istri. Namun, ternyata kenangan mengerikan dari dunia Borderland masih menghantui mereka.
Tiba-tiba Yuzuha Usagi menghilang. Ryohei Arisu harus kembali ke Borderland dan mempertaruhkan nyawanya untuk menyelamatkan sang istri. Alice in Borderland Season 3 akan rilis pada 25 September 2025.
5. Romantics Anonymous
Aktris cantik Korea Han Hyo Joo akan beradu akting dengan bintang Jepang Shun Oguri di series baru berjudul Romantics Anonymous.
Shun Oguri memerankan Sosuki Fujiwara, CEO sebuah toko cokelat populer yang menderita misofobia akibat trauma masa lalu.
Han Hyo Joo akan menjadi pembuat cokelat jenius yang bernama Ha Na. Dia memiliki fobia yang membuatnya merasa takut saat ditatap orang lain.
Tag
Berita Terkait
-
Sutradara Ungkap Sempat Ingin Beri Happy Ending di Squid Game 3
-
Sinopsis Alice in Borderland Season 3: Arisu Hadapi Permainan Terakhir 'Joker' Mematikan
-
Kartu Joker Menanti, Alice in Borderland Season 3 Rilis 25 September 2025
-
Cate Blanchett Muncul di Squid Game 3, Spoiler Gabung Versi Amerika?
-
Duel Makin Memanas, Anime Record of Ragnarok Season 3 Rilis Desember 2025
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Trailer Abadi Nan Jaya Hadirkan Teror Zombie di Desa, Tayang Segera di Netflix
-
Berawal dari DM Instagram, Jeje Soekarno Minta Ikut Tampil di Konser Tribute to Glee
-
Sukses Besar Tahun Lalu, Konser Tribute to Glee Kembali Digelar dengan Skala Lebih Megah
-
Live-Action Tangled Resmi Digarap, Scarlett Johansson Jadi Kandidat Pemeran Gothel
-
4 Drakor Populer Jung So Min Tentang Rumah, Terbaru Ada Would You Marry Me?
-
Perjalanan Cinta Amanda Manopo dan Kenny Austin, Yakin Menikah Gara-gara Momen Spesial
-
Francia Raisa Jawab Misteri Ketidakhadirannya di Pernikahan Selena Gomez
-
Sinopsis Film 'Sosok Ketiga: Lintrik', Pelakor Gunakan Ilmu Mistis Dapatkan Suami Adinda Thomas
-
Bikin Orang Keheranan, Video Viral Avanza Isi Pertalite Tembus Rp800 Ribu
-
11 Film Indonesia Terbaru Netflix Oktober 2025, Ada Gowok: Kamasutra Jawa