Suara.com - Aktor dan YouTuber Denny Sumargo kembali membuat geger jagat maya dengan pernyataan mengejutkan.
Melalui unggahan di media sosialnya, Denny Sumargo seolah meramalkan akan ada sebuah skandal besar yang menimpa seorang artis pria dalam waktu dekat.
Tak main-main, pria yang akrab disapa Densu menyebut kasus ini terkait kehamilan di luar nikah.
Dalam unggahan Instagram story-nya, Denny Sumargo secara spesifik menyebut inisial kedua belah pihak yang terlibat dalam dugaan kasus tersebut.
Ia memprediksi bahwa kasus ini akan segera terungkap ke publik dan berpotensi menjadi skandal besar.
"Gue lamar sebentar lagi akan ada kasus artis cowok menghamili seorang wanita yang berinisial I akan terungkap dan inisial cowok itu adalah A!" ujar Denny Sumargo pada unggahan Instagram story-nya, Kamis 21 Agustus 2025.
Lebih dari sekadar 'meramal', suami dari Olivia Allan ini juga memberikan nasihat tegas kepada sang artis pria berinisial A.
Seolah berkaca dari pengalamannya sendiri dan berbagai kasus yang pernah terjadi, Denny Sumargo menyarankan aktor tersebut menghubungi pihak perempuan yang dihamilinya dulu.
"Saran gue buat si cowok segera hubungi si wanita," kata Denny Sumargo.
Baca Juga: Tok! Resmi Inosentius Samsul Disetujui DPR Jadi Hakim MK Pengganti Arief Hidayat
Ayah dua anak ini menyarankan agar masalah ini diselesaikan secara personal sebelum menjadi konsumsi publik yang bisa berakibat fatal bagi karier dan kehidupan pribadi.
Ia menekankan pentingnya mengambil tanggung jawab dan menyelesaikan permasalahan di ranah privat untuk menghindari penyesalan yang lebih besar di kemudian hari.
"Selesaikan di ranah pribadi daripada jadi penyesalan di kemudian hari," lanjutnya.
Pernyataan Denny Sumargo ini dilansir dari TikTok @samdaowvy77, langsung memicu spekulasi liar di kalangan netizen yang mulai menebak-nebak siapa sosok artis pria berinisial A yang dimaksud.
Isu ini menjadi semakin panas karena muncul di tengah ramainya pemberitaan mengenai kasus kehamilan di luar nikah lainnya yang melibatkan figur publik.
"Anrez Adelio fix sih," tulis @cindy**.
Berita Terkait
-
Deretan Tokoh Publik yang Menempuh Tes DNA di Tengah Skandal Anak Kandung
-
Bakal Jadi Sorotan Pemerintah, Hard Gumay Ramal Gedung Penting di Jakarta Terbakar 2026
-
5 Ramalan Mengejutkan Hard Gumay di 2026: Dari Artis Meninggal hingga Pejabat A Terjerat Korupsi
-
Hard Gumay Ramal Perceraian Artis Terkenal Akibat Perselingkuhan, Inisial "P" Disebut
-
Hard Gumay Terawang Hasil Akhir Kasus Nikita Mirzani vs Reza Gladys, Sosok Ini Diprediksi Menang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH